Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shopee Liga 1 2020 - Robert Rene Alberts Tak Anggap Remeh Kekuatan dari Arema FC

By Bayu Chandra - Kamis, 5 Maret 2020 | 13:20 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
PERSIB.co.id/Gregorius A.K
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, mengatakan bahwa dirinya tidak ingin menganggap remeh kekuatan dari Arema FC.

Persib Bandung akan menghadapi tuan rumah Arema FC pada laga pekan kedua Shopee Liga 1 2020 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (8/3/2020).

Diprediksi ketika laga Arema FC melawan Persib Bandung nanti, puluhan ribu Aremania, pendukung setia Arema FC akan memadati Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, untuk memberikan dukungan.

Menjelang laga melawan Arema FC, pelatih Persib Bandung, Robert Rene Albert mengungkapkan bahwa dirinya tidak ingin menganggap sebelah mata kekuatan dari tim tuan rumah.

Baca Juga: PT LIB Minta Klub Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Kepada Suporter

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, mengatakan kalau Arema FC bukan lawan sembarangan.

Klub berjulukan Singo Edan itu memiliki materi pemain berkualitas pada setiap posisi.

"Semua tahu bahwa Arema FC punya kekuatan karena mereka memiliki akademi sepak bola usia dini yang bagus di Malang," kata Roberts.

"Selalu ada pemain muda menjanjikan muncul dan itu yang semua lihat sekarang," ujar Robert Rene Alberts dikutip BolaSport.com dari laman Kompas, Kamis.

Baca Juga: Ketua Panpel Pastikan PSIS Akan Menjamu Arema di Kota Magelang

Baik Arema FC dan Persib Bandung sama-sama memiliki modal berharga untuk saling bertemu pada akhir pekan nanti.

Persib Bandung baru saja menang 3-0 atas Persela Lamongan pada laga perdana dan Arema FC berhasil menjungkalkan perlawanan Tira-Persikabo dengan skor 2-0.

Kedua tim saat ini bahkan memiliki jarak yang tidak jauh di klasemen sementara Shopee Liga 1 2020.

Persib Bandung menempati peringkat kedua sedangkan Arema FC berhasil menempati posisi ketiga.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Menindaklanjuti surat dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 27 Tahun 2020 Tentang Peningkatan Kewaspadaan Terhadap Risiko Penularan Infeksi Corona Virus Disease (Covid-19) tertanggal 3 Maret 2020 dan memperhatikan hasil rapat jajaran Direksi dan Komisaris PT. Liga Indonesia Baru (LIB), bersama ini PT LIB menyampaikan penundaan pertandingan Shopee Liga 1 2020 antara PERSIJA Jakarta vs PERSEBAYA Surabaya yang seharusnya di laksanakan pada tanggal 7 Maret 2020 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta. @persijajkt @officialpersebaya #PersijaJakarta #PersebayaSurabaya #bonekmania #thejakmania #covid19 #bolastylo #superballid #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X