Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Derbi Manchester - Kecurigaan Guardiola soal Permainan Agresif Man United

By Sri Mulyati - Sabtu, 7 Maret 2020 | 10:40 WIB
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.
TWITTER.COM/MANCITY
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester City, Josep "Pep" Guardiola, mengaku tidak mengharapkan Manchester United untuk bermain bertahan saat menghadapi timnya.

Manchester City akan bertandang ke markas Manchester United di Stadion Old Trafford pada Minggu (8/3/2020).

Saat kedua tim berjumpa untuk pertama kali di Liga Inggris musim ini, Man City menelan kekalahan 1-2 meski bermain di kandang sendiri.

Untuk itu, Guardiola enggan menganggap remeh lawan dan siap dengan perlawanan yang akan diberikan.

"Saat saya melihat laga terakhir Man United, mereka tampil begitu agresif," kata Guardiola seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

Baca Juga: Gigit Lawan di Klub Pinjaman, Kiper Man United Dihukum Berat

"Permainan tersebut bisa terjadi lagi di Old Trafford. Mereka memang sering bermain bertahan tetapi laga terakhir menunjukkan betapa agresifnya mereka," ujar Guardiola.

Bagi Guardiola, Man United merupakan tim kuat yang harus diwaspadai oleh anak asuhannya.

Menit-menit awal laga dianggap menjadi kunci hasil akhir jika melawan Man United.


REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X