Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Budaya Saling Tegur Aremania dan Suporter Indonesia yang Seharusnya

By Faizal Rizki Pratama - Senin, 9 Maret 2020 | 20:00 WIB
Aremania mendukung Arema FC melawan Persija dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Sabtu (23/11/2019).
SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
Aremania mendukung Arema FC melawan Persija dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Sabtu (23/11/2019).

BOLASPORT.COM - Kekalahan Arema FC dari Persib Bandung pada pekan kedua Shopee Liga 1 2020 menyisakan banyak cerita, Aremania mendapatkan apresiasi atas pertandingan yang kondusif.

Walau kekalahan itu begitu menyakitkan bagi Arema FC, namun begitulah pertandingan olahraga pada umumnya, ada menang ada kalah.

Apalagi yang dihadapi adalah kesebelasan rival yang seharusnya dapat dilibas di rumah sendiri.

Rasa kecewa itu juga yang mungkin menghinggapi para Aremania yang hadir di Stadion Kanjuruhan dan dimanapun berada.

Suporter tim Singo Edan tersebut tetap menunjukan sikap yang dewasa menerima hasil pertandingan.

Bahkan respon dan tindakan Aremania tersebut mendapat apresiasi dari Kapolres Malang AKBP Hendri Umar S.I.K, M.H.

“Terima kasih kepada suporter Aremania yang sudah dewasa, dapat menerima kekalahan meski bermain dikandang sendiri,” ujar Kapolres Malang dikutip dari laman resmi Arema FC.

Baca Juga: Bali United Tanpa Spasojevic dan Paulo Sergio Lawan Ceres Negros

Keadaan kondusif yang diciptakan suporter Arema tersebut merupakan buah dari budaya saling menegur dan mengingatkan kepada suporter lain yang bertindak negatif dan tidak sepatutnya.

Tindakan itu tercermin ketika Aremania di salah satu sudut tribun terdengar menyayikan lagu rasis, maka banyak sebagian suporter berteriak dan menegur sedulurnya itu untuk menghentikan nyayian bernada negatif tersebut.

Aksi yang lain juga ditunjukan ketika usai pertandingan, pada saat Persib Bandung memasuki lorong menuju locker room.

Aremania penghuni tribun VIP begitu geram dengan ulah beberapa oknum Aremania yang melempar botol ke arah pemain Persib langsung menegur dan malah memaki pelempar botol tersebut.

Karena pada dasarnya tindakan negatif dan anarkis di kalangan suporter sepak bola dilakukan hanya oleh sebagian kecil atau biasa disebut sebagai oknum suporter.

Maka tugas suporter yang jumlahnya lebih besar itulah untuk saling menegur dan mengingatkan seperti yang telah dilakukan Aremania di laga kontra Persib.

Baca Juga: Beda dengan Persija, PSM Dizinkan Gelar Laga di Jakarta, Tapi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : aremafc.com
REKOMENDASI HARI INI

BYON Combat Showbiz Vol.4 akan Jadi Saksi Rivalitas Indonesia dan Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X