Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah All England Open - Daftar Pebulu Tangkis Juara dari Indonesia

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 10 Maret 2020 | 16:49 WIB
Rudy Hartono mengangkat Piala Thomas disaksikan Menpora Abdul Gafur, Liem Swie King, dan Tan Joe Hok.
DOK. BOLA
Rudy Hartono mengangkat Piala Thomas disaksikan Menpora Abdul Gafur, Liem Swie King, dan Tan Joe Hok.

BOLASPORT.COM - Jelang berlangsungnya All England Open 2020, alangkah lebih baik mengetahui rekam jejak wakil Indonesia yang pernah menjadi juara.

Sudah bukan rahasia apabila Indonesia merupakan salah satu kekuatan besar di jagat bulu tangkis, termasuk pada ajang tertua All England Open.

Skuad Merah Putih sampai saat ini berhasil menggondol 47 gelar juara sejak gelar pertama dari Tan Joe Hok pada 1959.

Titel paling banyak berasal dari sektor ganda putra dengan 21 trofi.

Baca Juga: All England Open 2020 - Asa Indonesia Putus Puasa Gelar Panjang di 3 Sektor

Sisanya disumbang oleh pemain tunggal putra dengan 15 titel, 4 titel dari tunggal putri, 2 titel dari ganda putri, dan 5 titel dari ganda campuran.

Kendati gelar juara Indonesia terbanyak berasal dari sektor ganda putra, status pemegang gelar terbanyak justru dimiliki pemain tunggal putra.

Adalah Rudy Hartono, pebulu tangkis Indonesia dengan gelar juara All England terbanyak sampai saat ini.

Rudy Hartono 8 kali memenangi gelar All England Open. Rudy juga menjadi pemain tunggal putra dengan trofi All England terbanyak sepanjang sejarah.

Hebatnya, tujuh gelar juara All England milik pria asal Surabaya diraih secara beruntun pada 1968-1974.

Sementara dari tunggal putri, hanya Susy Susanti satu-satunya pemain Indonesia yang pernah mencapai tangga podium tertinggi di All England Open.

Di sektor ganda putra, pasangan Tjun Tjun/Johan Wahjudi yang paling sering meraih trofi dari turnamen yang kini bertaraf World Tour Super 1000.

Pasangan legendaris itu memperoleh enam trofi selama masih aktif berkarier.

Adapun di nomor ganda campuran. Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir menjadi yang paling banyak mencetak trofi All England.

Tontowi/Liliyana juga sukses meraih hattrick juara All England pada 2012-2014.

Baca Juga: All England Open 2020 - Gregoria Mariska Usung Target Realistis Ini

Berikut deretan pemain dari tunggal putra sampai ganda campuran yang berhasil berprestasi di All England:

Tunggal Putra

No Nama Jumlah Gelar
1 Rudy Hartono 8
2 Liem Swie King 3
3 Hariyanto Arbi 2
4 Ardy Wiranata 1
  Tan Joe Hok 1
  Total 15

Tunggal putri

No Nama Jumlah Gelar
1 Susy Susanti 4
  Total 4

Ganda putra

No Nama Jumlah Gelar
1 Tjun Tjun/Johan Wahjudi 6
2 Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan 2
  Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo 2
  Rudy Heryanto/Hariamanto Kartono 2
  Ade Chandra/Christian Hadinata 2
  Rexy Mainaky/Ricky Subagja 2
3 Rudy Gunawan/Eddy Hartono 1
  Rudy Gunawan/Bambang Suprianto 1
  Tony Gunawan/Candra Wijaya 1
  Tony Gunawan/Halim Heryanto 1
  Sigit Budiarto/Candra Wijaya 1
  Total 21

Ganda putri

No Nama Jumlah Gelar
1 Minarni Sudaryanto/Retno Koestijah 1
  Verawaty Fadjrin/Imelda Wigun 1
  Total 2

Ganda campuran

No Nama Jumlah Gelar
1 Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir 3
2 Praveen Jordan/Debby Susanto 1
  Christian Hadinata/Imelda Wiguna 1
  Total 5

Baca Juga: Eks Pembalap Yakin Valentino Rossi Masih Bisa Menang pada MotoGP 2020

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWF, Badminton England
REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X