Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Beda Cara Antara PSSI dan FAM dalam Menyikapi Virus Corona

By Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 13 Maret 2020 | 21:15 WIB
Logo PSSI
ISTIMEWA
Logo PSSI

BOLASPORT.COM - Menghadapi COVID-19 yang sedang merebak belakangan ini PSSI dan FAM memiliki langkah yang berbeda.

Virus Corona sudah berdampak signifikan terhadap dunia olahraga dalam kurun waktu kurang dari tiga bulan.

Sudah banyak federasi di dunia yang menunda pertandingan hingga menghentikan sementara liga mereka hingga waktu yang belum ditentukan.

Setelah Liga Thailand yang memutuskan untuk menghentikan sementara liga mereka, kini giliran Malaysia yang juga mengambil langkah yang sama.

Dilansir BolaSport.com dari FoxSports.co.id, FAM mengambil langkah itu untuk meminimalisir penularan COVID-19 lebih besar lagi.

Baca Juga: Hasil Sidang Komdis PSSI Hukum Persija, Bhayangkara FC, dan Persiraja

“Setelah melihat perkembangan selama dua pekan terakhir, kami telah mengadakan pertemuan antara FAM dan MFL," kata Presiden FAM, Hamidin Mohd Amin.

“Saya ingin menjelaskan juga keputusan yang diambil adalah demi kebaikan pemain-pemain tim dan suporter," tambahnya.

Sementara itu PSSI melalui ketua umumnya Mochamad Iriawan pada Selasa (10/3/2020) sudah menyampaikan bahwa Shopee Liga 1 pekan ketiga masih akan bergulir seperti biasa.

Dikutip BolaSport.com dari laman resmi PSSI pria yang akrab disapa Iwan Bule ini mengatakan bahwa belum ada rencana menghentikan kompetisi.

Baca Juga: PSSI Larang Situs Judi dan Rokok di Sponsor Persib serta Tira Persikabo

“Kita belum ada imbauan ke sana," ucap Iwan beberapa waktu yang lalu.

Sejauh ini di Shopee Liga 1 2020 memang baru laga antara Persija Jakarta melawan Persebaya Surabaya saja yang ditunda karena waspada virus Corona.

Namun pada kenyataannya batalnya pertandingan tersebut bukan perintah dari PT. Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator liga.

Larangan izin keramaian dari Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan yang menjadi alasan pertandingan itu urung terlaksana.

Baca Juga: PSSI Masih Izinkan Penonton Hadiri Pertandingan Shopee Liga 1 2020

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org, foxsports.co.id
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Untung Besar jika Menang, Jonatan Christie Tanpa Beban Sambut Shi Yu Qi dari Kabut Olimpiade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X