Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kiper Pinjaman AC Milan Ungkap Jika Keadaan Italia seperti Adegan Film

By Finky Ariandi - Senin, 16 Maret 2020 | 20:30 WIB
Punggawa anyar AC Milan, Asmir Begovic.
TWITTER.COM/ACMILAN
Punggawa anyar AC Milan, Asmir Begovic.

BOLASPORT.COM - Kiper pinjaman AC Milan, Asmir Begovic, mengungkapkan jika keadaan Italia saat ini seperti adegan film horor akibat mewabahnya virus corona di Negeri Piza.

Kiper Bournemouth yang saat ini membela AC Milan dengan status pinjaman, Asmir Begovic, mengatakan bahwa keadaan Italia saat ini seperti dalam adegan film horor.

Hal tersebut dikarenakan saat ini Italia telah dilanda wabah virus corona atau COVID-19.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, Begovic mengungkapkan bahwa Milan diisolasi total untuk mencegah penyebaran virus corona di Negeri Piza.

Baca Juga: Liga Italia Mungkin Baru Bisa Berlanjut pada Bulan Mei atau Juni

"Milan adalah kota yang besar, saya tinggal disini dan Anda pikir bahwa keadaan ini persis seperti pada adegan film."

"Orang-orang mengatakan keadaan Milan persis seperti dalam adegan sebuah film dan itu memang benar. Saya tidak yakin jika mereka akan memahami keadaan buruk disini."

"Jalanan kota sepi dan berdebu, satu-satunya tempat terbuka hanyalah supermarket. Anda bisa mendapatkan sedikit makanan dan kemudian langsung pulang ke rumah. Menurut saya itu gila," ungkapnya.

Baca Juga: Perkuat Lini Belakang, Lazio Bidik Bek Terbaik Dunia Milik Liverpool


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liverpool Menang Comeback, Arne Slot Samai Prestasi Ancelotti, Tanda-Tanda Debutan Langsung Juara?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X