Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Italia Sedang Dilanda Oleh Virus Corona, Ashley Young Buka Suara

By Alif Mardiansyah - Selasa, 17 Maret 2020 | 23:45 WIB
Pemain anyar Inter Milan, Ashley Young.
TWITTER.COM/YOUNGY18
Pemain anyar Inter Milan, Ashley Young.

BOLASPORT.COM - Bek Inter Milan, Ashley Young, memberikan pesan kepada fan agar bersatu dan tetap di rumah untuk waspadai virus corona.

Beberapa liga-liga di Eropa sudah menunda kompetisi karena tingginya penyebaran virus corona.

Salah satu kompetisi yang dihentikan sementara yaitu Liga Italia mulai Senin (9/3/2020).

Baca Juga: Selama Hampir 7 Tahun, Hanya 4 Pemain Man United Raih Premier League Player of the Month

Dilansir dari Kompas.com, jumlah korban meninggal akibat virus corona sudah mencapai 1.809 orang.

Kekhawatiran dari dampak dari virus dengan nama lain COVID-19 tersebut cukup dirasakan oleh Ashley Young.

Eks pemain Manchester United itu menyampaikan pesan kepeduliannya terhadap masyarakat dunia melalui akun sosial medianya.

Pesan itu disampaikannya melalui sebuah video berdurasi 21 detik pada Selasa (17/3/2020).

Young mengajak masyarakat untuk bersama dan bersatu untuk antisipasi virus corona.

"Hai semuanya, saya Ashley Young. Selama masa-masa sulit sekarang, kita semua harus bersatu dan tinggal di rumah," kata Young seperti dilansir oleh Bolasport.com dari akun Twitter pribadinya.

Baca Juga: Cara Bek Bali United ini Dalam Antisipasi Penularan COVID-19

Pemain asal Inggris tersebut mengibaratkan eratnya suatu kebersamaan seperti dalam sebuah tim ketika bertanding.

Masyarakat dunia pun memberikan respons positif terkait pesan yang disampaikan oleh Young.

Baca Juga: Bukan Cuma Piala Eropa, Copa America Juga Diundur Sampai 2021

Terpantau, video yang diunggah tersebut sudah ada 224 retweets dan sekitar 3.400 likes.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Kompas.com, Twitter
REKOMENDASI HARI INI

Perasaan Lee Zii Jia Bisa kembali ke World Tour Finals 2024 Setelah Absen 2 Tahun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X