Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Idolakan Ronaldo, Richarlison Rela Tiru Gaya Rambut Zaman Dulu

By Finky Ariandi - Rabu, 18 Maret 2020 | 05:45 WIB
Penyerang Everton, Richarlison kala membela negaranya, Brasil.
TWITTER.COM/OFFICIAL433
Penyerang Everton, Richarlison kala membela negaranya, Brasil.

BOLASPORT.COM - Penyerang asal Brasil, Richarlison, rela meniru potongan rambut zaman dulu untuk menghormati striker fenomenal Negeri Samba, Ronaldo Luis Nazario de Lima.

Legenda hidup asal Brasil, Ronaldo, memang dikenal sebagai salah satu penyerang mematikan di zamannya.

Pencapaiannya sebagai seorang pesepak bola profesional membuat banyak talenta-talenta muda mengidolakannya.

Tidak terkecuali Richarlison yang kini aktif membela Everton.

Baca Juga: Dipuji Dua Legenda Man United, Bruno Fernandes: Saya Ingin Jadi yang Terbaik

Dilansir BolaSport.com dari Liverpool Echo, Richarlison bahkan rela meniru potongan rambut zaman dulu Ronaldo saat membela timnas Brasil pada Piala Dunia 2002.

Melalui akun twitter @EvertonNewsFeed, Richarlison memamerkan potongan rambut barunya melalui sebuah video.

Terlihat jelas bahwa pemain berusia 22 tahun tersebut memotong rambutnya demi menghormati sang idola.

Tidak lupa, Richarlison menandai akun instagram Ronaldo dalam video tersebut.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : liverpoolecho.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

David da Silva Kembali, Siap Bantu Persib Kalahkan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X