Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Malaysia Masih Takut Pulang ke Rumah meski Hasil Tes Corona Negatif

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 21 Maret 2020 | 16:33 WIB
Pasangan ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying, berpose setelah menjalani laga semifinal Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (19/7/2019).
LARIZA OKY ADISTY/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying, berpose setelah menjalani laga semifinal Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (19/7/2019).

BOLASPORT.COM - Hasil tes Covid-19 yang negatif belum cukup membuat pemain ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon, untuk yakin bahwa kondisinya baik-baik saja.

Sebanyak 21 anggota skuad bulu tangkis Malaysia yang mengikuti All England Open 2020 pada 11-15 Maret silam dinyatakan negatif terjangkit Covid-19 atau virus corona.

Para pemain Malaysia langsung menjalani karantina mandiri dan tes kesehatan setelah kembali dari All England Open 2020, 11-15 Maret di Birmingham, Inggris.

Mereka adalah Lee Zii Jia (tunggal putra), Aaron Chia, Soh Wooi Yik, Ong Yew Sin, Teo Ee Yi, Goh Sze Fei, dan Nur Izzudin Rumsani (ganda putra), Soniia Cheah (tunggal putri), Chow Mei Kuan, Lee Meng Yean, Vivian Hoo, Yap Cheng Wen (ganda putri), Chan Peng Soon, Goh Liu Ying, Goh Soon Huat, Shevon Lai Jemie, Tan Kian Meng, dan Lai Pei Jing (ganda campuran).

Selain para pemain, para pelatih juga harus menjalani latihan. Termasuk di antaranya adalah pelatih tunggal putra asal Indonesia, Hendrawan.

Mereka boleh bernapas lega. Hasil tes menunjukkan tak ada satu pun di antara mereka terjangkit virus corona usai bertanding di Inggris.

Meski demikian, Chan Peng Soon belum memutuskan untuk langsung pulang ke rumah dan melanjutkan isolasi mandiri di apartemen milik Ong Yew Sin.

"Saya sebenarnya bingung," kata Chan, dilansir BolaSport.com dari The Star.

Baca Juga: Para Pebulu Tangkis India Shock Atlet Taiwan Positif Corona


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Targetkan 6 Poin untuk Timnas Indonesia di Empat Laga Tersisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X