Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Persita Tangerang Usir Kejenuhan dengan Mancing di Laut

By Ibnu Shiddiq Nur Fitri - Senin, 23 Maret 2020 | 13:45 WIB
Bek Persita Tanggerang, Muhammad Toha menghadapi PSM Makassar  di Stadion Sport Centre, Tangerang (6/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persita Tanggerang, Muhammad Toha menghadapi PSM Makassar di Stadion Sport Centre, Tangerang (6/3/2020)

BOLASPORT.COM - Bek kanan Persita, Muhammad Toha meluangkan waktu liburnya dengan memancing ikan di laut.

Untuk mengisi rasa jenuh karena rutinitas latihan, Toha meluangkan sedikit waktunya dengan mencari ikan bersama rekan-rekannya.

PSSI telah menghentikan kompetisi hingga waktu yang belum ditentukan karena virus corona.

Baca Juga: Jalani Latih Tanding, Pelatih Persib Girang Melihat Motivasi Para Pemain

Selain itu adanya larangan ke tempat-tempat keramaian karena bentuk pencegahan virus corona yang sudah mencapai 514 orang terinfeksi virus tersbut.

Untuk itu, Toha lebih memilih pergi memancing dalam upaya mengusir penat dan peredam khawatir karena covid-19.

Ia memanacing dengan perahu kecil pada hari Minggu (22/3/2020).

"Tadi kami memancing ke laut. Ada bertiga orang menggunakan klotok (perahu kecil)," kata M Toha dikutip BolaSport dari Tribunnews.

Hampir enam jam ia habiskan untuk memancing ikan dari pukul 09.00 WIB hingga pukul 15.00 WIB.

Toha mengaku hasil pancingannya cukup memuaskan, rencananya akan dimakan sendiri di rumah bersama keluarga.

"Mungkin sebagian dimasak ya, sebagian lagi dipanggang," ujarnya.

Baca Juga: Isi Waktu Libur, Zah Rahan Krangar Lakukan Latihan di Pantai Parangtritis

Menurutnya mencari ikan di laut sudah menjadi kebiasaanya sejak ia kecil.

Pemain bernomer punggung 11 itu juga mengatakan bahwa mancing di laut mempunyai sensasi yang berbeda ketimbang macing di danau atau sungai.

Toha menegaskan untuk selama libur kompetisi ia akan menghabiskan waktu di tempat kelahirannya, Bontang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : wartakota.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X