Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

UPDATE Pesepak Bola Terjangkit Virus Corona - Hudson-Odoi dan Arteta Pulih, Eks Pelatih AC Milan Positif

By Bagas Reza Murti - Selasa, 24 Maret 2020 | 22:05 WIB
Ilustrasi terinfeksi virus corona
Tribunnews.com
Ilustrasi terinfeksi virus corona

BOLASPORT.COM - Hingga Selasa (24/3/2020) pukul 22.00 WIB, tambahan kasus positif virus Corona di dunia sepak bola datang dari eks pelatih AC Milan, Fatih Terim.

Fatih Terim mengonfirmasi dirinya sendiri tertular virus Corona pada Senin (23/3/2020) malam atau Selasa pagi WIB.

"Menurut hasil tes hari ini, saya positif terjangkit virus corona," kicau Terim di Twitter.

Pelatih yang saat ini menangani Galatasaray itu mengabarkan bahwa dirinya baik-baik saja.

"Saya ditangani dengan baik di rumah sakit. Jangan khawatir, saya akan segera membuat pernyataan lain sesegera mungkin," lanjutnya.

Baca Juga: Covid-19, Fabiano Beltrame Bicara Tentang Kabar Keluarganya di Brasil

Fatih Terim tidak memiliki sejarah penyakit berat, namun usianya masuk kategori berisiko tinggi jika bicara wabah virus corona.

Lahir pada 4 September 1953, Terim sudah berusia 66 tahun.

Walau demikian, ada sejumlah kabar baik yang datang dari Inggris.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Close Ads X