Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jalani Masa Libur 2 Pekan Akibat Virus Corona, Bek PSIS Ini Pilih Bertahan di Mes

By Bayu Chandra - Kamis, 26 Maret 2020 | 19:00 WIB
M Rio Saputra
irwanfebri
M Rio Saputra

BOLASPORT.COM - Bek PSIS Semarang, M Rio Saputra, mengaku memilih tetap berada di mes meski timnya meliburkan pemain selama dua pekan akibat virus corona.

Tidak seperti pemain-pemain lain yang memutuskan pulang ke rumah, setelah manajemen klub meliburkan pemain dua pekan, bek PSIS Semarang, M Rio Saputra memilih berada di mes.

Alasan M Rio Saputra tetap berada di mes PSIS Semarang di Jalan Semeru Dalam, Kota Semarang adalah karena fasilitas yang lumayan bagus dalam menunjang fisiknya selama menjalani masa libur.

Maklum, penyebaran virus corona di tanah air ini membuat beberapa klub seperti PSIS Semarang memilih meliburkan pemainnya dan meminta tetap berlatih mandiri di rumah.

Baca Juga: Belum Bayar Sewa, Persis Solo Terancam Angkat Kaki dari Mes

Akan tetapi bagi M Rio Saputra, dirinya memilih tetap berada di mes PSIS Semarang dan tetap melakukan latihan mandiri sesuai anjuran dari tim pelatih.

Dilansir BolaSport.com dari laman Liga Indonesia, jarak kampung halaman M Rio Saputra di Kabupaten Jepara tidak jauh dari Semarang.

Fasilitas latihan yang lumayan lengkap di mes pemain menjadi alasan sang pemain memilih bertahan di Kota Lumpia tersebut.

"Kebetulan di mes ada alat olahraga yang disediakan oleh klub. Jadi, saya bisa latihan mandiri menggunakan alat-alat di sini," ujar Rio.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : liga-indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X