Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andai Real Madrid Lebih Bersabar dengan Theo Hernandez

By Rebiyyah Salasah - Kamis, 26 Maret 2020 | 17:20 WIB
Bek kiri AC Milan, Theo Hernandez, kembali mencetak gol saat timnya menang 3-2 atas Udinese pada pekan ke-20 Liga Italia, Minggu (19/1/2020).
TWITTER @ACMILAN
Bek kiri AC Milan, Theo Hernandez, kembali mencetak gol saat timnya menang 3-2 atas Udinese pada pekan ke-20 Liga Italia, Minggu (19/1/2020).

BOLASPORT.COM - Real Madrid dinilai kurang sabar dengan Theo Hernandez, mantan pemain mudanya yang kini membela AC Milan.

Theo Hernandez menjadi salah satu pemain terbaik yang dimiliki AC Milan sejak didatangkan dari Real Madrid pada Juli 2019.

Theo Hernandez dilepas begitu saja oleh Real Madrid, padahal baru mencicipi 23 penampilan bersama klub berjuluk Los Blancos itu.

Baca Juga: Theo Hernandez Kejar Rekor Bek Kiri Paling Tajam di AC Milan

Sebelum melepasnya ke AC Milan, Real Madrid bahkan sempat meminjamkan Theo Hernandez ke Real Sociedad, tempat pemain berpaspor Prancis itu mencatatkan 28 penampilan dengan satu gol.

Di AC Milan, Theo Hernandez menjelma jadi idola para Milanisti, sebutan bagi penggemar klub berjulukan Rossoneri itu.

Meskipun posisinya sebagai bek kiri, pemain berusia 22 tahun ini cukup tajam dalam mencetak gol.

Baca Juga: Fabio Capello: Pemain Muda Real Madrid Tak Bisa Langsung Diberi Tanggung Jawab Besar

Ia sukses membukukan 6 gol selama membela Setan Merah di semua kompetisi, hanya selisih satu angka dari top scorer sementara klub, Ante Rebic.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Calciomercato.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X