Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Murid Valentino Rossi Siap Kawinkan Gaya Balap Sang Guru dengan Motor Ducati

By Fauzi Handoko Arif - Jumat, 27 Maret 2020 | 12:50 WIB
Pembalap tim Alma Pramac Racing, Francesco Bagnaia
Pembalap tim Alma Pramac Racing, Francesco Bagnaia

BOLASPORT.COM - Pembalap Alma Pramac Racing, Francesco Bagnaia, mengaku siap mengawinkan gaya balap mirip Valentino Rossi dan pembalap Ducati lainnya. 

Tujuan Francesco Bagnaia menggunakan data telemetri Jorge Lorenzo tersebut untuk beradaptasi dengan Ducati.

Pecco sapaan akrabnya, gagal beradaptasi dengan Ducati selama musim lalu.

Hal tersebut dikarenakan dia mempunyai gaya balap yang berbeda bagi motor Ducati Desmosedici.

Baca Juga: Manajer Honda Sesumbar Katakan Jorge Lorenzo Tak Bahagia dengan Timnya

Mengingat Pecco merupakan murid Valentino Rossi yang bersekolah balap di VR46 Academy.

Alhasil dia pun memiliki gaya balap mirip seperti sang guru yang lebih mengandalkan tikungan.

Gaya tersebut berbeda dengan kebanyakan pembalap Ducati yang lebih mengandalkan pengereman untuk memanfaatkan tenaga mesin Desmosedici.

Oleh sebab itu, juara dunia Moto2 2019 siap berbenah untuk meningkatkan kinerjanya.

Baca Juga: Saran Valentino Rossi untuk Adiknya yang Dinilai Berdarah Dingin


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X