Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Sosok yang Buat Wijnaldum Pilih Nomor Punggung 5 di Liverpool

By Adi Nugroho - Sabtu, 28 Maret 2020 | 10:15 WIB
Gelandang Liverpool, Georginio Wijnaldum, merayakan golnya bersama Virgil van Dijk dalam laga Liga Inggris kontra West Ham United di Stadion Anfield, Senin (24/2/2020).
TWITTER.COM/LFC
Gelandang Liverpool, Georginio Wijnaldum, merayakan golnya bersama Virgil van Dijk dalam laga Liga Inggris kontra West Ham United di Stadion Anfield, Senin (24/2/2020).

BOLASPORT.COM - Gelandang asal Belanda, Georginio Wijnaldum, mengungkapkan alasannya memilih nomor punggung 5 di Liverpool.

Seorang gelandang tengah dalam permainan sepak bola biasanya identik dengan nomor punggung 6, 8, atau 10.

Akan tetapi hal tersebut tidak berlaku untuk gelandang andalan Liverpool, Georginio Wijnaldum.

Di Liverpool, Georginio Wijnaldum memilih untuk menggunakan nomor punggung 5, yang lazimnya dikenakan oleh seorang pemain bertahan.

Baca Juga: DFB Pokal Turut Menghentikan Kompetisi karena Pandemi Covid-19

Nomor tersebut dipilih Wijnaldum bukan tanpa alasan. Bukan kali ini saja ia menggunakan angka 5 sebagai nomor punggungnya.

Saat membela Newcastle United pada musim 2015-2016, pemain kelahiran Rotterdam, Belanda, 11 November 1990, itu juga mengenakan nomor punggung 5.

Di tim nasional Belanda pun Wijnaldum pernah mengggunakan nomor tersebut, tepatnya pada tahun 2018.

Menurut Wijnaldum, angka 5 merupakan angka spesial dan sumber keberuntungan baginya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Transfermarkt, Goal
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Masih Cari Striker Keturunan untuk Timnas Indonesia, Satu Pemain Potensial Gagal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X