Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Semangat dari Bobotoh untuk Wander Luiz Agar Segera Pulih Kembali

By Wila Wildayanti - Sabtu, 28 Maret 2020 | 13:50 WIB
Pemain anyar Persib Bandung, Wander Luiz.
PERSIB.co.id/Derry Setiadi Nugraha
Pemain anyar Persib Bandung, Wander Luiz.

BOLASPORT.COM - Setelah dinyatakan positif terinfeksi penyakit virus corona (Covid-19), striker Persib Bandung, Wander Luiz mendapat dukungan dari segala pihak salah satunya bobotoh.

Dukungan serta doa mengalir begitu saja untuk penyerang kebanggan Persib Bandung tersebut.

Sebanyak 18.296 komentar memberikan semangat kepada pemain yang baru saja bergabung dengan Persib Bandung pada musim 2020 ini.

Baca Juga: AFF Tunda Piala AFF U-16 2020, Bima Sakti Revisi Program Latihan

Berbagai macam komentar semangat yang diberikan melalui unggahan sebuah video di Instagram Wander Luiz yang mengatakan bahwa dirinya positif terinfeksi penyakit virus corona.

Dalam video berdurasi satu menit tersebut, Wander Luiz yang menyapa pendukung Persib Bandung, bobotoh mengatakan bahwa dirinya dalam kondisi baik-baik saja.

Dengan adanya kabar tersebut di antara ribuan komentar, begini beberapa komentar semangat untuk pemain asal Brasil tersebut.

Stay strong bro. Get well soon. Everithing will be alright atau (Tetap kuat. Lekas sembuh. Semua bakan baik-baik saja),” kata penguna akun @naufal.gf, Sabtu (28/3/2020).

I’m sure you can do it, let’s cheer up. Surely you are strong. WANDER Luiz atau (saya yakin kamu bisa melakukan itu, ayo semangat. Tentu kamu kuat. Wander Luiz),” tulis akun @akhdnthii13.

Hampir semua kalangan sepak bola Indonesia memberikan semangat dan dukungan untuk Wander Luiz.

Baca Juga: Victor Igbonefo Yakin Wander Luiz Bisa Melewatinya dengan Dukungan Semua Pihak

Bahkan dari rekan-rekan tim berjulukan Maung Bandung itu juga memberikan dukungan, serta para pencinta sepak bola Indonesia memberikan dukungan kepada pemain berusia 28 tahun tersebut.

Tak sedikit dari para bobotoh berharap agar pemain bernomor punggung 9 itu bisa cepat pulih dan kembali ke lapangan hijau.

Sementara itu keterangan dari tim dokter Persib bandung, M. Raffi Ghani mengatakan bahwa saat ini Wander Luiz menjalani karantinya atau isolasi mandiri terlebih dahulu selama 14 hari di rumahnya.

Hal itu dilakukan untuk kebaikan Luiz, dan kebutuhan makanan serta yang lainnya bakal diantarkan langsung ke kediamannya.

“Sesuai aturan, dia (Wander) akan melakukan isolasi mandiri karena tidak mengalami gejala-gejala seperti demam, batuk, flu, atau kesulitan bernafas,” kata Rafi sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi laman Persib Bandung.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam Soroti Ronaldo Kwateh dan Arkhan Kaka yang Dipanggil ke Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136