Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Antisipasi Indonesia Saat Hadapi Tahun Olahraga Tersibuk pada 2021

By Delia Mustikasari - Selasa, 31 Maret 2020 | 06:00 WIB
Logo dari Komite Olimpiade Indonesia (17/2/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Logo dari Komite Olimpiade Indonesia (17/2/2020)

BOLASPORT.COM - Penundaan Olimpiade Tokyo 2020 membuat Indonesia akan menghadapi agenda olahraga yang padat pada 2021.

Olimpiade Tokyo 2020 semula akan digelar pada 24 Juli-9 Agustus. Namun, ditunda pada 23 Juli-8 Agustus 2021 atau diundur tepat setahun karena wabah virus corona atau pandemi Covid-19.

Selain Olimpiade, Indonesia juga akan mempersiapkan cabang olahraga pada lima multi ajang yang sudah dijadwalkan pada 2021.

Lima multi cabang tersebut ialah Asian Martial Indoor Games (AIMAG), Asian Winter Games, Asian Youth Games, Islamic Solidarity Games (ISG), dan SEA Games di Vietnam.

Indonesia juga akan menjadi tuan rumah pada Piala Dunia U-20 dan bersiap menghadapi Pekan Olahraga Nasional (PON), Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas), dan Asian Beach Games (ABG) yang kemungkinan ditunda pada tahun depan.

"Kami sadar dengan penundaan Olimpiade membuat agenda olahraga 2021 bertumpuk. Tentunya kami harus koordinasi lebih intensif dengan kemenpora, terutama pemerintah dengan kaitannya terhadap anggaran," kata Presiden NOC Indonesia Raja Sapta Oktohari.

"Tetapi, kami masih agak canggung untuk memberikan jawaban terkait Covid-19 ini. Indonesia masih sulit membuat perencanaan karena kita baru memasuki fase awal untuk Covid-19 ini," ucap Oktohari dalam video konferensi pers dengan media, Senin (30/3/2020).

Pandemi Covid-19 juga membuat Pekan Olahraga Nasional 2020 (PON) di Papua juga terancam diundur pada 2021.

Baca Juga: Belum Ada Dana yang Disalurkan Kemenpora untuk Cabor Olimpiade 2020

"Masalah PON, kami masih berkomunikasi dengan Gubernur Papua apakah tetap digelar sesuai jadwal atau ditunda," ujar Sesmenpora Gatot S Dewabroto dalam kesempatan yang sama.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X