Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Siap Tampung Ronaldo Jika Hengkang dari Juventus

By Finky Ariandi - Rabu, 1 April 2020 | 07:30 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang SPAL dalam laga Liga Italia di Stadion Paolo Mazza, Sabtu (22/2/2020).
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang SPAL dalam laga Liga Italia di Stadion Paolo Mazza, Sabtu (22/2/2020).

BOLASPORT.COM - Manchester United dikabarkan siap menampung megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, yang dirumorkan akan hengkang.

Cristiano Ronaldo dirumorkan akan hengkang dari Juventus karena klubnya kesulitan untuk memenuhi gaji tinggi penyerang asal Portugal tersebut.

Si Nyonya Tua adalah satu dari sekian banyak klub yang mengalami masalah finansial akibat krisis yang ditimbulkan oleh penyakit virus corona atau COVID-19.

Mengetahui persoalan Juventus, Manchester United dikabarkan tertarik untuk melakukan reuni dengan mantan pemainnya tersebut.

Baca Juga: Cerita Robin van Persie Melihat Ferguson Lakukan Hairdryer Treatment

Apalagi harga Cristiano Ronaldo dikabarkan akan mengalami penurunan melalui sebuah laporan yang diterbitkan oleh CIES Football Observatory.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, CIES Football Observatory mengatakan bahwa harga transfer akan mengalami penurunan sekitar 28 persen akibat penyebaran COVID-19.

Berdasarkan laporan tersebut, harga Ronaldo akan turun menjadi 60 juta pound atau sekitar 1,2 triliun rupiah.

Baca Juga: Punya Trio Terbaik, Legenda Manchester United Tak Yakin Jadon Sancho ke Liverpool


Editor : Septian Tambunan
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X