Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Makin Panas, Barcelona Siap Korbankan Griezmann demi Dapatkan Neymar

By Raka Kisdiyatma Galih - Kamis, 2 April 2020 | 14:00 WIB
Eks penyerang Atletico Madrid yang kini bermain untuk Barcelona, Antoine Griezmann.
LA LIGA
Eks penyerang Atletico Madrid yang kini bermain untuk Barcelona, Antoine Griezmann.

BOLASPORT.COM - Rumor kepindahan bintang Paris Saint-Germain, Neymar Junior ke Barcelona semakin berhembus kencang.

Barcelona saat ini sedang membutuhkan sosok penyerang baru karena absennya Luis Suarez akibat cedera membuat lini depan mereka tumpul.

Sosok Neymar digadang-gadang menjadi pemain yang paling tepat untuk menambah daya gedor Azulgrana.

Dikutip BolaSport.com dari Goal, Kamis (2/4/2020), Barca siap mengorbankan Antoine Griezmann sebagai syarat untuk mendapatkan pemain Timnas Brasil itu pada bursa transfer musim panas mendatang.

Pemain Timnas Prancis itu gagal menunjukkan kemampuan terbaiknya di Camp Nou sehingga manajemen Barca tak mempermasalahkan apabila ia hengkang pada musim panas nanti.

Jika PSG tak setuju dengan tawaran tersebut, Barca berencana untuk menjual Griezmann ke klub lain.

Baca Juga: Mimpi Real Madrid Rekrut Erling Haaland Musim Panas Ini Harus Kandas

Akibat gempuran COVID-19 atau virus corona yang masif, pemasukan Barca sedang mengalami penurunan sehingga menjual satu atau dua pemain bisa menjadi opsi untuk mengurangi pengeluaran mereka ketika membeli pemain baru.

Salah satu langkah yang sudah dilakukan Barca untuk mengurangi pengeluaran mereka adalah dengan memotong gaji pemain di skuat utama hingga 70 persen selama wabah corona ini berlangsung.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Goal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X