Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jorge Lorenzo Diam-diam Ingin Dapatkan Posisi Valentino Rossi di Petronas?

By Agung Kurniawan - Jumat, 3 April 2020 | 09:09 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.
TWITTER.COM/MOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.

BOLASPORT.COM - Jorge Lorenzo disebut diam-diam berhasrat mengambil jaminan yang telah dimiliki Valentino Rossi bersama Yamaha.

Mantan manajer tim sekaligus pengamat MotoGP, Carlo Pernat menggulirkan rumor kontroversial mengenai sepak terjang Jorge Lorenzo.

Jorge Lorenzo yang pensiun sebagai pembalap MotoGP pada akhir musim 2019, telah kembali ke lingkaran tim lamanya, Yamaha.

Bersama Skuad Iwata, Por Fuera—julukan Lorenzo—menjalani peran barunya sebagai test rider alias pembalap penguji untuk tahun 2020.

Baca Juga: Sindiran Conor McGregor Usai Duel Khabib Nurmagomedov Vs Tony Ferguson

Lorenzo masuk dalam perombakan yang dilakukan Yamaha pada Januari 2020.

Setelah memperpanjang kontrak Maverick Vinales, pabrikan asal Iwata itu melakukan gebrakan dengan melakukan pertukaran antara Fabio Quartararo dan Valentino Rossi.

Yamaha menggusur Valentino Rossi dari tim pabrikan meski menjamin dukungan penuh apabila The Doctor ingin berkompetisi musim depan.

Rossi digadang-gadang bakal bergabung dengan tim Petronas SRT mengingat tim balap asal Negeri Jiran itu adalah satu-satunya tim satelit Yamaha di MotoGP.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : gpone
REKOMENDASI HARI INI

Menang Tipis atas Borneo FC, Bojan Hodak Akui Persib Kesulitan Keluar dari Tekanan Pesut Etam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X