Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fabio Quartararo Sebut Marc Marquez Diuntungkan Penundaan MotoGP

By Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 4 April 2020 | 01:40 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, saat beraksi saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, Senin (24/2/2020).
twitter.com/FabioQ20
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, saat beraksi saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, Senin (24/2/2020).

Baca Juga: Suzuki Ungkap Niat Memiliki Tim Satelit Mulai Musim 2022

Sebelum memulai perlombaan, Marquez masih mengeluh tentang kondisi bahunya yang belum pulih total.

Adapun waktu penundaan ini dinilai bakal membuat pembalap berjulukan The Baby Alien mampu melakukan penyembuhan dengan maksimal.

Keuntungan yang menghampiri Marquez itu kemudian disorot oleh Quartararo.

Pembalap berusia 20 tahun itu juga membandingkan kondisi Honda dan Yamaha jelang kompetisi balap motor kelas utama dimulai.

Baca Juga: Klub Liga Inggris Sepakat Terapkan Pemotongan Gaji pada Pemainnya

"Saya berada di Spanyol di Lerida dan Marc ada di sana juga. Kami memiliki kesempatan untuk mengobrol sebenarnya," ujar Quartararo.

"Baginya istirahat ini adalah sesuatu yang maksimal karena bahunya belum 100% dan Honda juga punya beberapa masalah."

"Namun, kami (Yamaha) sudah siap. Tes di Qatar positif, kami langsung kuat. Di lap terakhir saya menjalani simulasi balapan dan saya berhasil menjaga ritme yang baik. Ketika kita memulai balapan lagi, saya berharap memulai dengan perasaan itu," ucapnya meneruskan.

Baca Juga: Khabib Nurmagomedov Balas Sindiran Conor McGregor Usai Batal Berduel

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Tuttomotoriweb..com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X