Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Petarung MMA ini Mengaku Hidungnya Nyaris Dipatahkan Mike Tyson!

By Imadudin Adam - Sabtu, 4 April 2020 | 12:25 WIB
Pertarungan antara Mike Tyson melawan Evander Holyfield di MGM Grand, Las Vegas, (9/11/1996).
BOXINGSCENE
Pertarungan antara Mike Tyson melawan Evander Holyfield di MGM Grand, Las Vegas, (9/11/1996).

BOLASPORT.COM - Fabricio Werdum merupakan salah satu petarung MMA dan selama berkarier tentunya dia telah dihajar oleh orang-orang di octagon.

Tapi sepertinya belum ada orang yang dia hadapai yang punya pukulan sekeras seorang Mike Tyson.

Ya, Werdum mengaku dia pernah nyaris mengalami patah hidung saat syuting film Kickboxer: Retaliation.

Dalam film ini ada scene di mana kedua legenda ini saling berbalas serangan dan sepertinya Tyson lepas kendali hingga menghujam hidung Werdum.

"Sungguh menakjubkan. Mike Tyson juga meninju hidung saya, sebuah kecelakaan. Tetapi dia meninju saya dan hampir mematahkan hidung saya." tuturnya.

"Ini hal wajar karena kami aktor. Dia pria baik dan lucu namun dia juga keras," lanjutnya.

Kemudian Werdum melanjutkan bahwa jika saja yang meninju hidungnya bukan Mike Tyson, mungkin dia akan marah.

"Itu hampir menjatuhkanku tapi itu bagus. Aku merasa tidak apa-apa karena itu seorang Mike Tyson. Mungkin dengan pria lain, aku tidak akan merasa baik jika mereka meninju wajahku tetapi Mike Tyson tidak apa-apa." pungkasnya.

Werdum sendiri namanya memang cukup dahsyat di kalangan pencinta MMA. Petarung asal Brasil ini merah 23 kemenangan dan enam diantaranya KO.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Give Me Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X