Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

F1 Belum Mulai Akibat COVID-19, Bos McLaren Khawatir Ada Tim Bangkrut

By Muhamad Husein - Senin, 6 April 2020 | 12:40 WIB
Chief executive McLaren untuk ajang F1, Zak Brown.
Chief executive McLaren untuk ajang F1, Zak Brown.

BOLASPORT.COM - Bos McLaren Zak Brown memperingatkan soal musim kejuaraan dunia Formula 1 (F1) tahun 2020 yang belum kunjung dimulai berpotensi sebagai bencana semua tim.

Dari 22 jadwal pertandingan yang telah dipersiapkan, setidaknya delapan seri telah dibatalkan atau ditunda karena COVID-19.

Memang dari F1 berkomitmen akan terus mencari jadwal baru dalam menyelenggarakan balapan. Namun, Brown melihat jika dipaksakan membuat F1 akan kehilangan beberapa tim yang ikut berpartisipasi.

"Jika kita tidak mengangani situasi yang terjadi pada dunia saat ini dengan agresif, maka setidaknya dua akan hilang," ucapnya kepada BBC.

Baca Juga: 10 Pemain Eks Liga Inggris yang Main di Indonesia, Ada di Persib dan Persija

"Saya melihat setidaknya empat tim akan menghilang jika kondisi ini tidak ditangani dengan benar," ucapnya kepada BBC.

COVID-19 juga dikatakannya membuat seluruh tim saat ini tidak berdaya menghadapi krisis yang terjadi dan ini akan berpotensi menyeret F1.

"Jadi saya pikir F1 adalah dalam keadaan yang sangat rapuh saat ini."

Dalam situasi yang terjadi, Brown mengatakan seluruh tim telah sepakat menurunkan anggarannya tahun ini menjadi $150 juta dari anggaran awal sebesar $175 juta.

Baca Juga: Anthony Joshua Ungkap Alasan Mike Tyson Lebih Baik daripada Muhammad Ali


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : rfi.fr
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Isyaratkan Leny Yoro Jadi Starter di Laga Debutnya bersama Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X