Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Opsi James Rodriguez Andai Tinggalkan Real Madrid Akhir Musim Ini

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 11 April 2020 | 16:30 WIB
Gelandang serang Real Madrid asal Kolombia yang baru saja kembali dari peminjaman, James Rodriguez.
TWITTER.COM/MADRIDSTALOCO
Gelandang serang Real Madrid asal Kolombia yang baru saja kembali dari peminjaman, James Rodriguez.


BOLASPORT.COM - Akhir musim 2019-2020 diyakini bakal menjadi ujung dari perjalanan karier James Rodriguez bersama Real Madrid.

Minimnya kesempatan bermain di Real Madrid membuat perjalanan karier James Rodriguez diprediksi bakal tamat.

Cedera yang dialami oleh gelandang itmnas Kolombia itu turut memengaruhi penampilannya bersama Real Madrid.

Musim ini, ia hanya tampil sebanyak 13 kali di semua kompetisi.

 Baca Juga: Ada Lionel Messi, Liga Spanyol Jadi Kompetisi Miskin Gol

Di sisi lain, inkonsistensi permainan James turut andil dalam minimnya kesempatan membela Los Blancos meski telah dipinjamkan ke Bayern Muenchen selama dua musim.

Tak ayal jika El Real berniat melepasnya pada jendela transfer musim panas 2020.

Dilansir BolaSport.com dari Calciomercato, masa depan eks playmaker AS Monaco tersebut bakal berlanjut di Liga Italia atau di Liga Inggris.

Andai meninggalkan Madrid, James diyakini memiliki 3 pilihan untuk menyelamatkan karier sepak bolanya.

Baca Juga: Pandemi COVID-19 Ubah Rencana Besar Man United soal Bursa Transfer

Opsi pertama hadir dari juara bertahan Liga Italia, Juventus.

Juventus memiliki hubungan yang baik dengan agen James yang juga agen Cristiano Ronaldo yakni Jorge Mendes.

Carlo Ancelotti saat masih membela Bayern Muenchen bersama gelandang James Rodriguez.
TWITTER.COM/BAYERNSTRIKES
Carlo Ancelotti saat masih membela Bayern Muenchen bersama gelandang James Rodriguez.

Opsi kedua datang dari sesama kontestan Liga Italia yakni Napoli.

Napoli menjadi salah satu klub yang gencar mengejar tanda tangan James pada bursa transfer musim panas tahun lalu.

Baca Juga: Turnamen ICC Batal, El Clasico Tak Jadi Mentas di Las Vegas

Namun, kondisi keuangan klub menjadi fokus utama Napoli dalam menghadapi pandemi virus corona sehingga transfer James ke San Paolo bisa sedikit terhambat.

Opsi terakhir yakni klub kontestan Liga Inggris, Everton.

Everton kini tengah diarsiteki oleh Carlo Ancelotti.

Carlo Ancelotti memiliki hubungan baik dengan eks gelandang serang FC Porto tersebut sewaktu masih melatih Madrid dan Bayern Muenchen.

Baca Juga: Jadon Sancho Siap Terima Tawaran Marcus Rashford untuk Gabung Man United

Don Carlo pula yang turut menginginkan James sewaktu di Napoli.

Menurut data dari Transfermarkt, nilai pasar James saat ini  mengalami penurunan luar biasa akibat pandemi virus corona.

Per 8 April 2020, harga jual James hanya sebesar 32 juta euro atau Rp 553 miliar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Calciomercato, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Abaikan Soal Postur Tubuh, Asisten Shin Tae-yong Yakin Kiper Indonesia Punya Potensi Besar Untuk Sukses

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X