Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelandang Persita Tangerang Ceritakan Pengalaman Masa Kecil di Bosnia

By Faizal Rizki Pratama - Minggu, 12 April 2020 | 14:15 WIB
Gelandang asing Persita Tanggerang, Eldar Hasanovic saat menghadapi PSM Makassar di Stadion Sport Centre, Tanggerang (6/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang asing Persita Tanggerang, Eldar Hasanovic saat menghadapi PSM Makassar di Stadion Sport Centre, Tanggerang (6/3/2020)

BOLASPORT.COM - Gelandang Eldar Hasanovic menjadi salah satu rekrutan anyar Persita Tangerang pada musim ini.

Eldar Hasanovic, pemain kelahiran Sarajevo, Bosnia, didatangkan Persita Tangerang dari klub Liga Bosnia, Rednik Bijelj.

Tercatat pemain berusia 30 tahun ini sudah malang melintang di berbagai liga dunia termasuk di Liga China dan Liga Israel.

Di musim ini bersama Persita Tangerang, ia sudah mengemas tiga kali penampilan dan menjadi pilihan utama pelatih Widodo C. Putro.

Baca Juga: Bersepeda Jadi Pilihan Taufiq Jaga Kesehatan Bersama Keluarga

Dalam tiga pertandingan tersebut, Persita baru mampu mengoleksi dua kali hasil imbang dan satu kali kemenangan.

Tidak banyak yang tahu Eldar Hasanovic harus memulai petualangan di dunia sepak bola dari jalanan.

Negara Bosnia tempat kelahiran Hasanovic bukan seperti negara Eropa pada umumnya.

Negara ini sering mengalami konflik etnis berkepanjangan hingga perang yang berkecamuk di negara tersebut pada dekade 1990-an.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Warta Kota
REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X