Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Si Adik Tiri Sebut MotoGP Akan Aneh Tanpa Kehadiran Valentino Rossi

By Agung Kurniawan - Rabu, 15 April 2020 | 19:09 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, menjalani tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, menjalani tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia.

BOLASPORT.COM - Adik Valentino Rossi, Luca Marini, menilai bahwa MotoGP akan menjadi kompetisi yang aneh tanpa kehadiran sang kakak.

Valentino Rossi yang kini masih membalap untuk tim Monster Energy Yamaha telah menjadi sosok yang tak terpisahkan dari ajang balap motor paling bergengsi, MotoGP.

Hal itu karena rider berjulukan The Doctor tersebut telah menghabiskan waktunya selama lebih dari dua dekade di ajang motor grand prix sejak debutnya pada 1996.

Dalam rentang waktu yang cukup lama itu, Valentino Rossi telah mengemas sembilan gelar juara dunia di semua kelas balap MotoGP.

Baca Juga: Jawaban Petarung Terkuat UFC Soal Petarung Terkuat Sepanjang Masa

Karier Rossi mendekati masa senjakala setelah Yamaha enggan memperpanjang kontrakya yang akan habis pada akhir musim 2020.

Keputusan Yamaha tersebut tidak terlepas dari keraguan Rossi soal masa depannya di MotoGP. The Doctor sendiri belum yakin apakah tahun depan akan tetap membalap.

Situasi yang dialami Rossi tersebut mengundang perhatian dari adik tirinya yang kini berkompetisi di kelas Moto2, Luca Marini.

Dilansir BolaSport.com dari Motorsport-Total, Marini berharap sang kakak lekas menemukan lagi sentuhan terbaiknya bersama motor YZR-M1 agar bisa melesat lebih cepat.

Baca Juga: Jelang Olimpiade, Malaysia Perpanjang Kontrak Pelatih Ganda Putra asal Indonesia


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorsport-Total
REKOMENDASI HARI INI

Paul Pogba Resmi Pisah dari Juventus, OTW Jadi Rekan Baru Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X