Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar 10 Pemain U-23 Liga 1 2020 yang Menjanjikan versi BolaSport

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 16 April 2020 | 14:00 WIB
Osvaldo Haay dan Evan Dimas sedang melakukan selebrasi ketika berhasil mencetak gol ke gawang Borneo FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Osvaldo Haay dan Evan Dimas sedang melakukan selebrasi ketika berhasil mencetak gol ke gawang Borneo FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, (1/3/2020)

BOLASPORT.COM - Tak sedikit klub-klub kontestan Liga 1 yang mempercayai pemain-pemain muda dalam komposisi skuad utamanya.

Pemain muda seringkali dinilai mempunyai ambisi yang lebih besar dibandingkan dengan pemain senior.

Tak jarang pemain muda bisa menorehkan perfoma apik yang membuat timnya mampu meraih poin penuh.

Bolasport.com mencoba merangkum daftar 10 pemain muda terbaik di kisaran umur 23 tahun ke bawah yang beredar di Liga 1 saat ini.

Pemain Persipura Jayapura, Gunansar Papua Mandowen saat melewati pemain PS Tira
stefanusarn
Pemain Persipura Jayapura, Gunansar Papua Mandowen saat melewati pemain PS Tira

1. Gunansar Mandowen (Persipura)

Berumur 19 tahun, pemain sayap kanan ini telah mengemas 1 gol dan 2 assist dalam tiga laga Liga 1 2020.

Pemain anyar Persija Jakarta, Osvaldo Haay, sedang melakukan latihan  jelang laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain anyar Persija Jakarta, Osvaldo Haay, sedang melakukan latihan jelang laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)

2. Osvaldo Haay (Persija)

Berumur 21 tahun, musim ini ia bermain dua laga penuh dan telah menciptakan satu gol.

Osvaldo Haay dinilai akan menunjukkan ketajamannya seperti musim-musim sebelumnya kala bersama Persipura dan Persebaya.

Presiden klub Persebaya, Azrul Ananda, bersama Koko Ari Araya, Muhammad Kemaluddin, Zulfikar Akhmad Medianar Arifin saat menjalani debut pada laga uji coba melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), 11 Mei 2019.
PERSEBAYA.ID
Presiden klub Persebaya, Azrul Ananda, bersama Koko Ari Araya, Muhammad Kemaluddin, Zulfikar Akhmad Medianar Arifin saat menjalani debut pada laga uji coba melawan Persela Lamongan di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), 11 Mei 2019.

3. Koko Ari Araya (Persebaya)

Berumur 20 tahun, tak disangka pemain bertubuh jangkung ini selalu masuk line up pilihan pelatih Persebaya, Aji Santoso, di setiap laga.

Tak hanya itu, ia juga dimainkan penuh selama 90 menit serta memenangi persaingannya dengan dua senior, M Syaifuddin dan Abu Rizal.

Bek PSM Makassar, Asnawi Mangkualam, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek PSM Makassar, Asnawi Mangkualam, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020)

4. Asnawi Mangkualam Bahar (PSM)

Berumur 20 tahun, pemain berposisi bek kanan ini telah mencatatkan selalu bermain penuh dalam 3 laga Liga 1 2020 dan berhasil mencetak 1 gol saat melawan Persita Tangerang.

Aswawi juga menjadi pemain andalan pelatih PSM, Bojan Hodak, ketika melakoni Piala AFC.

Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani, sedang mengejar bola  ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani, sedang mengejar bola ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

5. Saddil Ramdani (Bhayangkara FC)

Berusia 21 tahun dan sudah berstatus bintang meski belum sekali pun membawa Bhayangkara FC meraih tiga poin.

Namun, pemain langganan timnas Indonesia ini telah dipercaya menjadi anggota skuad inti di klub lamanya, Persela dan Pahang FC, dengan catatan penampilan selama total 4.033 menit.

Pemain PSIS Semarang, Fredyan Wahyu, memberikan keterangan saat konferensi pers sebelum laga melawan Persib Bandung pada pekan ke-27 Liga 1 2019.
PERSIB.CO.ID
Pemain PSIS Semarang, Fredyan Wahyu, memberikan keterangan saat konferensi pers sebelum laga melawan Persib Bandung pada pekan ke-27 Liga 1 2019.

6. Fredyan Wahyu (PSIS)

Berumur 22 tahun, pemain berposisi bek kanan ini telah mencatakan dua penampilan dan mencetak 1 gol bagi Laskar Mahesa Jenar.

Pemain kelahiran Boyolali ini juga termasuk jajaran pemain muda dengan harga termahal.

Winger Borneo FC, Terens Puhiri, saat mengikuti latihan tim di Lapangan Yogyakarta Internasional School.
BORNEOFC.ID
Winger Borneo FC, Terens Puhiri, saat mengikuti latihan tim di Lapangan Yogyakarta Internasional School.

7. Terens Puhiri (Borneo FC)

Berusia 23 tahun dan belum banyak menunjukkan tajinya di Liga 1 musim ini dengan beru menorehkan 1 assist dalam dua laga.

Namun, eks pemain klub Liga Thailand, Port FC, ini masih mempunyai kesempatan banyak untuk menunjukkan kemampuannya sebab liga baru berjalan tiga pekan.

Bali United vs Madura United - Pemain Asing Bali United, Pulo Sergio, berdul dengan gelandang Madura United, Syahrian Abimanyu, dalam laga pekan ketiga Shopee Liga 1 2020 di Stadion Kapten I Wayan Dipta pada Minggu (15/3/2020).
TRIBUN BALI/RIZAL FANANY
Bali United vs Madura United - Pemain Asing Bali United, Pulo Sergio, berdul dengan gelandang Madura United, Syahrian Abimanyu, dalam laga pekan ketiga Shopee Liga 1 2020 di Stadion Kapten I Wayan Dipta pada Minggu (15/3/2020).

9. Syahrian Abimanyu (Madura United)

Berumur 20 tahun, pemain berposisi gelandang bertahan ini selalu masuk line up pelatih Rahmad Darmawan sejak awal musim.

Kontribusinya di lini tengah Laskar Sapeh Kerab cukup menjanjikan untuk masa depannya.

Gelandang serang muda milik PSIS Semarang, Septian David Maulana.
FRANCISKUS ARIEL SAPUTRA/TRIBUNJATENG.COM
Gelandang serang muda milik PSIS Semarang, Septian David Maulana.

10. Septian David Maulana (PSIS)

Berusia 23 tahun, pemain yang juga langganan timnas Indonesia ini dalam tiga laga Liga 1 2020 selalu masuk starting eleven PSIS dan telah menghasilkan 2 assist.

Terdapat pemain muda hebat lainnya yang kemungkinan besar akan menunjukkan kualitas mereka di Liga 1 2020 jika kelak kompetisi dilanjutkan.

Pemain berikut masuk dalam radar BolaSport.com lantaran mempunyai peluang memberikan kotribusi besar bagi klubnya masing-masing.

  • Rizky Eka Pratama (PSM)
  • Tod Rivaldo (Persipura)
  • Alfath Fathier (Persija)
  • Rifad Marasabessy (Persikabo)
  • Taufiq Febriyanto (Persita)
  • Muhammad Rafli (Arema FC)
  • Firza Andika (PSM)
  • Dandi Maulana (Barito Putera)
  • Bagus Kahfi (Barito Putera)
  • TM Ichsan (Persikabo)
  • Ezra Walian (PSM)
  • Roni Sugeng (Persikabo)
  • Paulo Sitanggang (Persik)
  • Andy Setyo (Persikabo)
  • Ambrizal Umanailo (Barito Putera)
  • Beckham Putra (Persib)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Vinicius, Real Madrid Minus 7 Pemain Penting Lawan Liverpool di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136