Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Coppa Italia Bisa Awali Kembalinya Kompetisi Usai Penundaan

By Sri Mulyati - Kamis, 16 April 2020 | 21:15 WIB
Ilustrasi berita Liga Italia.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Italia.

BOLASPORT.COM - Coppa Italia bisa menjadi kompetisi yang pertama kembali di Negeri Piza setelah penundaan karena pandemi COVID-19.

Italia telah menjalani karantina selama enam minggu karena pandemi COVID-19.

Seluruh kompetisi sepak bola pun harus berhenti untuk sementara waktu.

Kini federasi sepak bola di negara tersebut tengah bersiap untuk kembali menjalankan kompetisi.

Klub-klub dijadwalkan kembali latihan pada 4 Mei 2020.

Baca Juga: Chelsea Bisa Datangkan Coutinho Asal Ditukar dengan Satu Pemainnya

Setelah itu, seperti dilansir BolaSport.com dari La Repubblica, Coppa Italia akan memulai melanjutkan laga-laga yang sempat tertunda.

Coppa Italia masih harus memainkan laga leg kedua babak semifinal yang menampilkan Juventus vs AC Milan dan Napoli vs Inter Milan.

Pilihan ini dianggap sebagai yang paling menguntungkan.

Baca Juga: Demi Gabung Inter Milan, Olivier Giroud Rela Buang Gaji Rp2,6 Miliar

Dengan digelarnya Coppa Italia terlebih dahulu, tim-tim Liga Italia bisa mempersiapkan diri lebih bagus untuk jadwal yang rumit.

Liga Italia memang dituntut menyelesaikan kompetisinya secara cepat pada musim 2019-2020.

Mereka dikejar waktu setelah penundaan kompetisi yang cukup lama.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : larepubblica.it
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Dari Pelatih Interim Man United, Kini Van Nistelrooy Latih Leicester City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X