Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos McLaren Sebut Formula 1 di Eropa Kemungkinan Tanpa Penonton

By Muhamad Husein - Sabtu, 18 April 2020 | 09:15 WIB
Chief executive McLaren untuk ajang F1, Zak Brown.
Chief executive McLaren untuk ajang F1, Zak Brown.

BOLASPORT.COM - Bos Mclaren, Zak Brown, mengungkapkan untuk musim 2020, Formula 1 (F1) dapat memulai balapan secara tertutup atau tanpa penonton di lintasan Eropa.

Pada hari Kamis (16/4/2020), bos Formula 1 juga telah melakukan pertemuan membahas ide menyelenggarakan balapan tertutup yang akan dimulai dengan GP Austria pada 5 Juli dan dilanjutkan di Sirkuit Silverstone.

"Semuanya masih tentatif, tetapi (GP Inggris) akan tetap digelar sesuai jadwal dengan tanpa penonton," kata Zak Brown dilansir BolaSport.com dari BBC.

Bukan hanya dua seri Formula 1 2020 yang akan diselenggarakan tertutup, Brown juga memperkirakan seluruh lintasan di Eropa juga kemungkinan besar akan dilaksanakan tanpa penonton karena pandemi COVID-19.

Baca Juga: Aksi Sukarela Nainggolan Jadi Pegantar Makanan Saat Pandemi COVID-19

"Faktanya, sepertinya semua balapan di Eropa kemungkinan besar dalam skenario itu," sambung Brown.

Setidaknya sembilan seri balapan harus mengalami penundaan dengan perhitungan delapan seri harus ditunda dan GP Monaco dibatalkan.

Hal itu membuat F1 terus merevisi kalender mereka demi membuka balapan musim ini di tengah krisis pandemi COVID-19.

Direktur Pelaksana F1, Ross Brawn, mengatakan sangat yakin kejuaraan dunia yang membutuhkan minimal delapan seri balapan itu dapat terus berlangsung walau dihelat hingga Oktober mendatang. 

Harapannya bahkan jika COVID-19 sudah aman terkendali, setidaknya 18-19 balapan F1 2020 bisa terlaksana.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X