Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat Nasihat Sir Alex Ferguson, Wayne Rooney Jadi Finisher Mematikan

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Minggu, 19 April 2020 | 16:40 WIB
Wayne Rooney dan Sir Alex Ferguson berpose saat sama-sama membela Manchester United.
TWITTER.COM/MANUNITEDZONE
Wayne Rooney dan Sir Alex Ferguson berpose saat sama-sama membela Manchester United.

BOLASPORT.COM - Mantan pemain Manchester United, Wayne Rooney, mengungkapkan nasihat penting dari Sir Alex Ferguson dalam karier sepak bolanya.

Wayne Rooney merupakan seorang finisher yang sangat mematikan.

Torehan rekor gol yang ia pegang baik bersama Manchester United maupun tim nasional Inggris menjadi bukti nyata ketajaman Rooney.

Berseragam Setan Merah dari 2004 sampai 2017, Rooney berhasil membukukan 253 gol dari 559 penampilannya.

Sedangkan bersama tim nasional Inggris, pemain yang sekarang merumput bersama Derby County itu berhasil menorehkan 53 gol dalam 120 penampilannya antara 2003 hingga 2018.

Prestasi itu semua tidak terlepas dari peran yang diberikan Sir Alex Ferguson untuk Rooney.

Baca Juga: Andreas Iniesta Sebut Generasi Emas Barcelona Tak Akan Pernah Terulang

Wazza mengakui bahwa dirinya tidak pernah merasa sebagai seorang pencetak gol alami sepanjang karier sepak bolanya.

Nasihat dari Ferguson lah yang telah membuatnya bisa bermain lebih efektif, dan juga menjadikan dirinya sebagai finisher yang sangat mematikan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : The Sunday Times, Mirror

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
28
63
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X