Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dalam Situasi Pandemi Covid-19 Saat Ini, Pelatih Harus Bisa Menempatkan Diri sebagai Sahabat bagi Para Pemain

By Arif Setiawan - Senin, 20 April 2020 | 10:40 WIB
Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic.
Instagram PSIS Semarang
Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic.

BOLASPORT.COM - Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic, berpendapat bahwa dalam situasi saat ini, seorang pelatih harus bisa menjadi sahabat bagi pemain.

Pandemi Covid-19 yang terjadi telah membuat kompetisi sepak bola di Indonesia dihentikan sementara.

Akibat adanya penghentian tersebut pun berdampak langsung terhadap para pemain sepak bola.

Pasalnya seluruh pemain tak banyak memiliki kegiatan, karena tak ada jadwal pertandingan.

Karena hal itu, para pemain memutuskan memilih untuk pulang kampung ke tempat asal masing-masing.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Jateng, menanggapi hal tersebut pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic mengatakan bahwa situasi saat ini merupakan masa sulit untuk timnya, terutama bagi para pemain.

Baca Juga: Libur Kompetisi, Kapten Persik Gowes bersama Keluarga

Pernah mengalami menjadi pemain sepak bola, Dragan menyebut dukungan moral dan semangat yang paling dibutuhkan bagi seorang pesepak bola.

Untuk mewujudkan hal tersebut, Pelatih asal Montenegro itu semaksimal mungkin menempatkan diri buka menjadi pelatih akan tetapi menjadi sahabat bagi anak asuhnya.

Terus berkomunikasi dan selalu menanyakan kabar pun dilakukan Dragan tiap harinya.

"Ini tantangan sebagai pelatih di saat sulit seperti ini, hampir semua liga di negara berhenti," kata Dragan.

"Saat seperti ini, pelatih lebih berperan sebagai sahabat dan teman akrab, sehingga keterbukaan dapat terjaga," ucap Dragan.

Tak hanya menanyakan kabar, Dragan pun tak lupa selalu menyemangati para pemain PSIS dan mematuhi segala himbauan dari pemerintah mengenai Pandemi Covid-19 agar masalah ini segera dapat berakhir.

"Semua tim Liga 1 merasakan dampak dari wabah corona ini."

"Makannya kita berharap teman-teman pemain jangan sampai semangatnya kendur, harus yakin situasi sulit ini segera berakhir," jelas Dragan.

Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic (kanan).
https://www.instagram.com/psisfcofficial/
Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic (kanan).

Sementara itu, penghentian kompetisi secara resmi dilakukan sejak 16 Maret 2020.

Untuk jadwal dimulainya kembali kompetisi diperkirakan awal Juli mendatang.

Baca Juga: Begini Ucapan Luis Milla ke Ulang Tahun PSSI ke-90

Akan tetapi hal tersebut masih tergantung dengan situasi pandemi yang terjadi.

Apabila Pandemi belum berakhir kemungkinan perpanjangan penghentian kompetisi kembali di tambah.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Ada yang tau BolaSporter? Tulis di kolom komentar ya. #coutinho #bolasport #bolastylo #sportfeat #superballid #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Tribun Jateng
REKOMENDASI HARI INI

Satu Penyesalan Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Tidak Mau Mengulanginya Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136