Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Punya Duet Bek Paling Tidak Berdosa di Liga Inggris

By Sri Mulyati - Kamis, 23 April 2020 | 18:00 WIB
Kapten tim Manchester United, Harry Maguire, memiliki duet yang solid bersama Victor Lindelof di Liga Inggris.
TWITTER.COM/UTDXTRA
Kapten tim Manchester United, Harry Maguire, memiliki duet yang solid bersama Victor Lindelof di Liga Inggris.

BOLASPORT.COM - Dua bek tengah Manchester United, Harry Maguire dan Victor Lindelof, membukukan catatan impresif di Liga Inggris.

Duet bek tengah Manchester United ini baru terbentuk pada awal musim 2019-2020.

Harry Maguire baru datang ke klub tersebut dengan status bek termahal.

Maguire lalu dipasangkan dengan bek tengah Man United yang lain, Victor Lindelof.

Kerja sama keduanya tidak langsung membawa hasil baik di awal musim.

Baca Juga: Romelu Lukaku Minta Maaf Sebut 23 Pemain Inter Milan Kena Gejala COVID-19

Lambat laun, duet Maguire dan Lindelof pun semakin menguntungkan bagi Man United.

Statistik keduanya mulai menunjukkan performa yang solid.

Dilansir BolaSport.com dari WhoScored, Maguire dan Lindelof menjadi duet bek yang paling jarang membuat kesalahan di Liga Inggris.

WhoScored mengumpulkan catatan para bek tengah yang paling sering dipasang oleh klubnya musim ini.

Baca Juga: Drama Kepindahan Kaka ke Real Madrid, Dijual Diam-diam oleh AC Milan

Maguire dan Lindelof sudah bermain bersama dalam 26 laga di Liga Inggris.

Hasilnya, mereka tidak pernah membuat kesalahan yang membuat timnya kebobolan.

Selain Maguire dan Lindelof, ada dua duet bek tengah lagi yang memiliki catatan serupa.

Crystal Palace begitu solid saat memasang Gary Cahill dan James Tomkins.

Baca Juga: 3 Transfer Mahal yang Bisa Terjadi Usai Pandemi COVID-19, Termasuk Teman Duet Ronaldo

Begitu pula dengan Newcastle United dengan duet Federico Fernandez dan Jamaal Lascelles milik mereka.

Namun, dua duet itu masih kalah frekuensi tampilnya dari Maguire dan Lindelof.

Dengan jumlah laga yang lebih banyak, Maguire dan Lindelof mampu membuktikan mereka tetap solid untuk tidak membuat kesalahan besar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : whoscored.com
REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X