Akibat adanya tindakan yang tidak menyenangkan tersebut, terkadang mental Nabila mengalami down pada saat berlaga.
"Jadi kurang nyaman aja gitu," ujar Nabila.
Lebih lanjut lagi, Nabila berharap bentuk bully-an apapun untuk kedepannya tak akan ada lagi.
Pasalnya walaupun mungkin hal tersebut merupakan sesuatu yang sepele bagi para pelakunya, namun berbeda dengan yang dirasakan oleh korban.
"Selain itu catcalling atau body shaming mungkin terlihat sepele," ucap Nabila.
"Tapi itu dapat menurunkan dan mencederai mental pemain, khususnya wanita," tegas Nabila.
Lihat postingan ini di InstagramCinta itu sederhana. Yang rumit itu kamu ???????? #dirumahaja #dengerinlagu #stayhealthy
Baca Juga: SEJARAH HARI INI - Persib Buka Catatan Minor dalam Tur Sumatra 2000
Sementara itu sebelum memulai karirnya bersama Persebaya Putri, Nabila mengawali terjun ke dunia sepak bola dengan bergabung berama UKM Futsal Universitas Airlangga pada tahun 2014 lalu.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Tribun Jatim |
Komentar