Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Termasuk Valentino Rossi, Inilah 3 Juara Dunia MotoGP yang Jadi Ampas Usai Pindah Tim

By Agung Kurniawan - Selasa, 28 April 2020 | 09:40 WIB
Ajang Kejuaraan dunia MotoGP msuim 2019
TWITTER.COM/RINS42
Ajang Kejuaraan dunia MotoGP msuim 2019

BOLASPORT.COM - Berpindah ke tim lain bukanlah hal yang mudah dilakukan, tak terkecuali oleh juara dunia di kelas MotoGP sekali pun.

Menjadi juara dunia MotoGP pada ajang balap motor paling bergengsi di dunia akan membuka peluang untuk keberlangsungan karier para pembalap yang mampu meraihnya.

Mereka akan mempunyai nilai jual yang tinggi di mata tim-tim lain sehingga godaan untuk berpindah ke kompetitor tidak bisa lagi dihindarkan.

Namun demikian, berpindah tim bukanlah hal yang mudah dilakukan bahkan untuk seorang juara dunia MotoGP sekali pun.

Berikut adalah nama-nama peraih gelar juara dunia MotoGP yang gagal tampil cemerlang usai berpindah tim.

Baca Juga: Formula 1 Agendakan Mulai Balapan di Austria pada Juli

1. Nicky Hayden (Ducati - 2009)

Pembalap asal Amerika Serikat ini mengawali debutnya di kelas tertinggi pada musim 2003 bersama pabrikan asal Jepang, yakni Repsol Honda.

Masa keemasan Nicky Hayden bersama tim berlogo sayap tunggal itu terjadi pada 2006 dengan meraih gelar juara dunia yang mampu menghentikan dominasi Valentino Rossi bersama Yamaha.

Meski demikian, performanya terus menurun hingga dia memutuskan untuk mengakhiri petualangan bersama Honda selama enam musim dengan pindah ke Ducati.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : wikipedia, Motorsport
REKOMENDASI HARI INI

Ducati Sengaja Tutupi Seluk Beluk Desmosedici GP25 dari Fabio Di Giannantonio karena Misi Khusus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X