Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Hebat Main Gim, Petrucci Tetap Senang Ikut Balapan Virtual MotoGP

By Muhamad Husein - Sabtu, 2 Mei 2020 | 16:40 WIB
Aksi pembalap Ducati, Danilo Petrucci, saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, 22 Februari 2020.
TWITTER.COM/DUCATICORSE
Aksi pembalap Ducati, Danilo Petrucci, saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, 22 Februari 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap Ducati, Danilo Petrucci, merasa senang dengan keikutsertaannya dalam balapan virtual MotoGP.

Danilo Petrucci mengaku tidak hebat dalam memainkan video game, tetapi dia tetap merasa senang bisa tampil dalam balapan virtual MotoGP.

Petrucci berharap bisa dirinya bisa ikut menghibur para penggemar MotoGP di tengah kebosanan akibat masa karantina pandemi virus corona.

Pencapaian Petrucci dalam balapan virtual sebelumnya tidak buruk-buruk amat sebenarnya.

Baca Juga: Rencana Lain Bos UFC bagi Kamaru Usman dan Jorge Masvidal

Pembalap asal Italia itu finis di posisi keenam dalam balapan virtual ketiga MotoGP di Red Bull Ring pada 12 April lalu.

Petrucci akan bergabung dengan rekan-rekannya dalam balapan virtual yang kini juga menghadirkan persaingan dari kelas Moto2 dan Moto3.

Seluruh pembalap yang terlibat juga akan menggunakan video game MotoGP terbaru, yaitu MotoGP20, untuk pertama kalinya.

"Saya cukup penasaran untuk melihat bagaimana balapan virtual ini akan berlangsung untuk saya," kata Petrucci dilansir BolaSport.com dari Crash.net.

Baca Juga: Marco Motta Bicara Sulitnya Kawal Ibrahimovic dan Cetak Gol ke Milan

"Kali ini kami akan bermain video game MotoGP 20 yang baru. Saya sudah berlatih sedikit hari ini, dan itu benar-benar terlihat nyata."

"Secara umum saya bukan pemain gim yang hebat, dan mungkin ini akan menjadi kerugian bagi saya melawan pembalap yang lebih muda."

"Tapi saya senang berpartisipasi untuk menghibur seluruh penggemar yang sedang menunggu kami untuk kembali ke lintasan," sambungnya.

MotoGP Virtual akan berlangsung pada Minggu (2/5/2020) mulai pukul 20.00 WIB.

MotoGP Virtual akan mengambil tempat di Sirkuit Jerez. Tak hanya MotoGP, balapan virtual kali ini juga akan memperlombakan kategori junior, Moto2 dan Moto3.

Baca Juga: Sempat Koma 5 Hari, Eks Pelatih Timnas Indonesia Ceritakan Perjuangan Lawan Covid-19

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Mantan Manajer Honda Beri Pesan, Harus Pastikan Francesco Bagnaia Tidak Merasa Ducati 'Jatuh Cinta' kepada Marc Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136