Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah Daftar 10 Bek Kanan Terbaik, Anak Muda Barcelona Masih Keok dari Real Madrid

By Fiqri Al Awe - Senin, 4 Mei 2020 | 17:19 WIB
Bek sayap kanan, Dani Carvajal, masuk daftar bek kanan terbaik di atas pemain muda Barcelona, Nelson Samedo.
TWITTER.COM/TUBOSPORT
Bek sayap kanan, Dani Carvajal, masuk daftar bek kanan terbaik di atas pemain muda Barcelona, Nelson Samedo.

BOLASPORT.COM - Tidak hanya lihai bertahan, pemain sepak bola yang berposisi sebagai bek kanan punya banyak syarat yang harus dipenuhi.

Dalam sepak bola modern, posisi bek kanan memang sudah banyak berubah.

Tidak hanya lihai dalam menjaga pertahanan, seorang pemain yang berposisi di bek kanan harus punya insting yang tepat untuk ikut bantu menyerang.

Terkadang malah dari mereka inilah sebuah serangan dapat mulai dikreasikan.

Dilansir BolaSport.com dari Four Four Two, berikut daftar ranking pemain spak bola diposisi bek kanan yang paling menyeramkan baik dalam bertahan maupun menyerang.

Baca Juga: Inilah Daftar 10 Tim Sepak Bola dengan Nama Paling Unik di Dunia

10. Thomas Meunier (PSG)

Bagi skuad PSG nama Meunier kini menjelma jadi senjata andalan yang baru dalam segi bertahan dan juga menyerang.

Pemain yang satu ini memang pandai dalam menyisir sisi kiri lawan, selain itu dia juga sangat disiplin ketika harus kembali bertahan.

Selain itu, Meunier juga punya kemampuan umpan silang yang bukan kacang-kacangan.

Baca Juga: 5 Kiper ini Punya Rekor Super Fantastis yang Susah untuk Dipecahkan

9. Nelson Samedo (Barcelona)

Bergabung bersama tim Catalan pada tahun 2017 lalu, dia langsung berhasil amankan posisi bek kanan jadi miliknya seorang.

Sebagai bertahan, Semedo diberkahi dengan kaki yang sangat lincah.

Kecepetan bergerak serta instingnya yang matang sering jadi cara Barceloa acak-acak pertahanan lawan.

Rapor merah baginya mungkin hanya dari finishing-nya yang kerap kurang tepat.

Baca Juga: Dramatis Abis! Ini 5 Epic Comeback Terbaik di Gelaran Liga Champions

8. Dani Carvajal (Real Madrid)

Dari segi pengalaman, jelas pemain yang satu ini punya senjata untuk taklukkan lawannya.

Belum lagi Carvajal memang terkenal disiplin dan punya kebugaran yang sangat prima.

Buktinya setelah musim berat pada 2018/2019, pemain ini bisa kembali tunjukkan permainan terbaiknya.

Baca Juga: 5 Rekor Individu Paling Mustahil Dipecahkan di Liga Champions

7. Benjamin Pavard (Bayern Muenchen)

Diboyong The Bavarian pada musim panas 2018, pemain 23 tahun ini diproyeksikan untuk jadi cadangan Joshua Kimmich .

Secara permainan, sudah pasti Pavard punya segala hal yang dibutuhkan oleh bek kanan.

Tekel mantap, penguasaan bola yang tenang, belum lagi kaki kanannya yang siap menyihir lapangan.

Baca Juga: Kesetanan Bener! Ini 5 Gol Solo Terbaik Seorang Lionel Messi

6. Richardo Perreira (Leicester)

Banyak pepatah yang menyebutkan, ada harga maka ada barang yang bagus.

Hal tersebut nampaknya bisa disematkan pada Perreira.

Datang dengan nilai transfer cukup fantastis, pria Portugal ini mampu buktikan label harganya dengan baik.

Pada Liga Inggris musim in saja, dia mampu pegang rekor jumlah tekel terbanyak ketimbang seua pemain lain.

Baca Juga: Kesetanan Bener! Ini 5 Gol Solo Terbaik Seorang Lionel Messi

5. Achraf Hakimi (Borussia Dortmund)

Dibalik umur yang masih sangat belia, Hakimi tunjukan permainan layaknya seorang legenda yang sudah berumur.

Tenang dalam membawa bola, disiplin ketika bertahan, serta pandai mencarikan tempat bagi striker mencetak gol merupakan salah tiga dari kemampuannya.

Namun yang paling luar biasa, bek kanan yang satu ini punya kecepatan yang sangat gila.

Bahkan dia saat ini pegang rekor pemain tercepat di Bundesliga.

Baca Juga: 5 Dewa Sepak Bola ini Ternyata Tak Pernah Juara Liga Champions

4. Kyle Walker (Manchester City)

Walker saat ini memang menjelma jadi tangan kanan Pep Guardiola di lapangan.

Walker juga terbilang diberkahi dengan segala jenis kemampuan yang dibutuhkan oleh seorang bek kanan.

3. Aaron Wan-Bissaka (Manchester United)

Penampilan terbaik Wan-Bissaka sebagai bek kanan mampu dia tunjukan saat dia buat Raheem Sterling tak berdaya.

Sterling yang kental dengan permainan ngacir dibuat tak berkutik dengan kekuatan fisik dari Wan-Bissaka.

Wan-Bissaka juga digadang-gadang sebagai suksesor taktik yang dipasang oleh Solskjaer sejak Natal kemarin.

Baca Juga: Gokil Abis! Ini 5 Pelatih Terbaik Sepanjang Gelaran Piala Dunia

2. Joshua Kimmich (Bayern Muenchen)

Jika ada pertanyaan siapa bek kanan terbaik di dunia, sudah pasti nama Kimmich akan bercokol di sana.

Tak hanya punya segalanya Kimmich juga punya kepemimpinan yang sangat baik.

Kemampuan tersebut kemungkinan berasal dari dirinya yang sangat mengidolakan sosok Philipp Lahm.

Baca Juga: 5 Pesepak Bola ini Sukses Jalani Musim Perdana Terbaik di Liga Inggris

1. Trent Alexander-Arnold (Liverpool)

Jadi bek terbaik, di tim terbaik saat ini.

Itu yang mungkin tengah dinikmati oleh pemain muda yang satu ini.

Sebagai bintang muda Liverpool, Alexander-Arnold berhasil praktekkan pola bertahan fantastis ala Juergen Klopp dengan baik.

Baca Juga: 10 Pemain Paling Mandul di Liga Inggris, Ada Bek Manchester United yang Puasa 68 Partai

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : fourfourtwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X