BOLASPORT.COM - Liga Indonesia saat ini sudah berusia lebih dari satu dekade menemani kita semua, para pencinta olahraga.
Berawal dari bergabungnya dua turnamen besar yaitu Perserikatan dan Galatama, Liga Indonesia hadir di tahun 1994.
Sejumlah tim ikut serta hingga membuat persaingan menjadi lebih solid dari sebelumnya.
Baca Juga: Rekor Persipura di Liga Indonesia ini Susah untuk Dipecahkan Siapapun
Sebagai sebuah liga yang berjalan cukup lama, sudah ada banyak sekali rekor terukir bahkan beberapa diantaranya mustahil untuk dipecahkan.
Kira-kira apa saja rekor-rekor dalam sejarah Liga Indonesia yang mustahil dipecahkan? Berikut ulasannya!
5. Predikat Pemain Terbaik Terbanyak
Boaz Solossa merupakan salah satu pesepak bola yang sangat legendaris di ranah persepak bolaan Indonesia.
Boaz menciptakan sebuah rekor yang sangat sulit dipecahkan pesepak bola manapun yang berkarier di Indonesia.
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | berbagai sumber |
Komentar