Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Abaikan McGregor, Bos UFC Pilih Tarungkan Nurmagomedov vs Gaethje

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 13 Mei 2020 | 11:21 WIB
Presiden UFC, Dana White.
twitter.com/danawhite
Presiden UFC, Dana White.

BOLASPORT.COM - Presiden UFC, Dana White, angkat bicara soal spekulasi laga yang melibatkan Conor McGregor, Khabib Nurmagomedov, dan Justin Gaethje.

Justin Gaethje baru saja merebut sabuk interim kelas ringan UFC setelah mengalahkan Tony Ferguson pada UFC 249 di Jacksonville, Nevada, AS, Minggu (10/5/2020).

Gaethje sukses menang atas Ferguson dengan TKO pada ronde kelima.

Hasil tersebut mengantarkan petarung berjuluk The Highlight untuk bisa menghadapi Khabib Nurmagomedov selaku sang juara bertahan.

Baca Juga: Teka-teki Masa Depan Conor McGregor Kini Dijawab Sang Manajer

Mengetahui Gaethje memiliki peluang untuk melawan Nurmagomedov, Conor McGregor mencoba mengganggu.

Melalui media sosial, McGregor menggoda Gaethje untuk melawannya lebih dulu daripada dengan Nurmagomedov.

Dana White memberi tanggapan tentang ide pertandingan antara Gaethje dan McGregor.

"Kapanpun McGregor bertarung, itu mengasyikkan. Tapi, saya sangat tertarik mempertemukan Gaethje versus Khabib," ujar White dilansir BolaSport.com dari BJPENN.

Baca Juga: Penakluk Jonatan Christie Antisipasi Piala Thomas-Uber Tanpa Penonton

"Dilihat dari gaya bertarung menurut saya, itu adalah pertarungan hebat. Saya tak sabar untuk itu," tuturnya menambahkan.

Lokasi pertandingan antara Nurmagomedov dan Gaethje belum dapat diprediksi.

Pasalnya, pandemi virus corona membuat berbagai lokasi melarang kegiatan publik dalam skala besar.

White sedang membangun arena pribadi yang disebutnya sebagai Fight Island.

Baca Juga: Tony Ferguson Tunjukkan Bekas Luka Duel dengan Justin Gaethje

Ditargetkan selesai pada Juni, Fight Island akan menjadi lokasi bagi UFC untuk menggelar pertandingan sampai pandemi virus corona berakhir

White pun memprediksi duel antara Nurmagomedov dan Gaethje akan terselenggara di Fight Island.

"Duel itu akan tetap berada di Fight Island, kecuali secara ajaib dunia bisa kembali normal dengan lebih cepat," ujar White.

Baca Juga: Curi Start, Valentino Rossi Bakal Berlatih Duluan di Sirkuit MotoGP 2020

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bjpenn.com
REKOMENDASI HARI INI

Penjelasan PSSI soal Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Telat Gabung dan Menyusul

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136