Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gabung ke Ducati, Jack Miller Tak Sabar Jadi Penantang Marc Marquez

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 29 Mei 2020 | 04:45 WIB
Selebrasi pembalap Pramac Racing, Jack Miller, setelah meraih podium tiga pada balapan MotoGP Australia di Sirkuit Phillip Island, 27 Oktober 2019.
TWITTER.COM/PRAMACRACING
Selebrasi pembalap Pramac Racing, Jack Miller, setelah meraih podium tiga pada balapan MotoGP Australia di Sirkuit Phillip Island, 27 Oktober 2019.

BOLASPORT.COM - Pembalap Pramac, Jack Miller, antusias menunggu momen persaingan dengan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat ia sudah membela Ducati pada 2021.

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Ducati telah menjatuhkan pilihan kepada Jack Miller untuk mengisi satu tempat di tim pabrikan pada MotoGP musim 2021.

Perjalanan Jack Miller bersama tim Pramac Racing di kelas utama MotoGP telah berakhir pada Senin (27/5/2020) setelah dia mendapatkan promosi naik ke tim pabrikan.

Miller akan menjadi salah satu pembalap pabrikan Ducati setelah menandatangani kontrak dengan durasi satu musim plus opsi perpanjangan pada musim 2022.

Baca Juga: Update MotoGP 2020 - Spanyol Hampir Oke, Kejuaraan Berpeluang Dimulai Bulan Juli

Dikutip BolaSport.com dari Motorsport, Miller berharap dia layak bersaing dengan Marc Marquez dan para pembalap lain yang seusia dengannya.

"Saya senang Ducati melihat saya sebagai pembalap muda yang yang bisa bersaing dengan pembalap lain yang seusia dan semoga juga dengan Marc Marquez untuk tahun-tahun ke depan," kata Miller.

Baca Juga: Tantang 3 Pembalap Yamaha, Valentino Rossi Masih Punya Nyali

Dia menilai selama ini ada perubahan generasi pada pemilihan pembalap tim MotoGP.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Motorsport
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
28
51
4
Man City
28
47
5
Chelsea
27
46
6
Brighton
28
46
7
Aston Villa
29
45
8
Newcastle
27
44
9
Bournemouth
27
43
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Atlético Madrid
26
56
3
Real Madrid
26
54
4
Athletic Club
26
48
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
26
38
7
Rayo Vallecano
26
36
8
Celta Vigo
27
36
9
Mallorca
26
36
10
Real Sociedad
26
34
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
27
57
3
Atalanta
27
55
4
Juventus
27
52
5
Lazio
27
50
6
Bologna
27
47
7
Fiorentina
27
45
8
Milan
28
44
9
Roma
27
43
10
Udinese
27
39
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X