Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Klub Terkaya di Eropa, Manchester United Ada di Peringkat Kedua

By Rebiyyah Salasah - Jumat, 29 Mei 2020 | 18:45 WIB
Para pemain Manchester United mengerubungi Anthony Martial usai membobol gawang Manchester City.
TWITTER.COM/UTDARENA
Para pemain Manchester United mengerubungi Anthony Martial usai membobol gawang Manchester City.

BOLASPORT.COM - Klub raksasa Inggris, Manchester United, menempati peringkat kedua dalam daftar klub terkaya di Eropa.

Manchester United mempertahankan posisi sebagai tim teratas Liga Inggris dalam daftar klub terkaya yang dibuat oleh perusahaan akuntansi KPMG.

Dalam laporan yang dirilis pada Kamis (28/5/2020), Man United menjadi klub terkaya di antara klub Liga Inggris lainnya, tetapi hanya menempati peringkat kedua di dunia.

KPMG setiap tahunnya menyusun laporan penilaian klub-klub Eropa dengan menganalisis profitabilitas, popularitas, potensi olahraga, hak siar, dan kepemilikan stadion hingga 1 Januari 2020.

Dengan begitu, dampak pandemi virus corona tidak masuk dalam penilaian tersebut.

Baca Juga: Siap Ditampung 4 Klub Liga Inggris, Jesse Lingard Bocorkan Masa Depannya di Man United

"Nilai-nilai klub pasti terpengaruh," tulis Andrea Sartori, kepala olahraga global KPMG, seperti dikutip BolaSport.com dari laporan edisi kelima itu.

"Namun, dampak langsungnya belum diukur," ucapnya menambahkan.

Tanpa memperhitungkan dampak dari pandemi COVID-19, Real Madrid menjadi klub terkaya di Eropa dengan nilai mencapai 2,95 miliar pounds.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : KPMG
REKOMENDASI HARI INI

Debat Sia-Sia Andrea Iannone dan Alvaro Bautista, Valentino Rossi Juga Tahu Siapa Pembalap Cabutan Terbaik Ducati di MotoGP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X