Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Race Engineer Ferrari: 2019 adalah Musim Terbaik Sebastian Vettel

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 30 Mei 2020 | 17:05 WIB
Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel saat melakukan persiapan untuk babak kualifikasi F1 Hungaria 2019, Sabtu (3/8/2019)
TWITTER.COM/SCUDERIAFERRARI
Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel saat melakukan persiapan untuk babak kualifikasi F1 Hungaria 2019, Sabtu (3/8/2019)

BOLASPORT.COM - Eks race engineer Ferrari, Rob Smedley, meyakini bahwa musim kompetisi Formula 1 2019 adalah musim terbaik dari Sebastian Vettel.

Sebastian Vettel cuma bisa memenangi satu balapan pada musim lalu yakni di Sirkuit Jalan Raya Marina Bay, Singapura.

Alhasil, dia pun menempati peringkat kelima klasemen akhir pembalap Formula 1 alias F1 dengan 240 poin.

Vettel bahkan kalah dari rekan setimnya, Charles Leclerc, yang mampu memenangi dua balapan (Belgia dan Italia) dan finis di urutan keempat klasemen akhir pembalap F1 2019 dengan 264 poin.

Padahal, musim lalu adalah musim pertama Leclerc membalap untuk Ferrari.

Baca Juga: Jon Jones Sebut Presiden UFC Pembohong soal Dia Ingin Uang Deontay Wilder

Meski atensi dunia kini lebih tertuju kepada Leclerc ketimbang Vettel, Rob Smedley menilai Vettel adalah "juara sejati" pada musim kompetisi F1 2019.

Penilaian Smedley itu tidak lepas dari cara Vettel bangkit setelah sempat kesulitan memulai musim kompetisi.

Berbeda dengan musim 2018, ketika Vettel mampu memenangi dua seri pertama (Australia dan Bahrain), tahun lalu, pembalap asal Jerman itu hanya bisa finis di posisi keempat dan kelima pada seri balap yang sama.

Vettel baru bisa naik ke podium pada balapan F1 China dan Azerbaijan setelah finis di urutan ketiga.


REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X