Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pria Berumur 55 Tahun Ini Ikut Seleksi Pemain Klub Liga Thailand

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 30 Mei 2020 | 21:30 WIB
Eks gelandang timnas Thailand, Apichart Taweechalermdit, saat mengikuti tes fisik di klub kasta ketiga Thai League, Surat Thani City FC
Twitter Thaileague
Eks gelandang timnas Thailand, Apichart Taweechalermdit, saat mengikuti tes fisik di klub kasta ketiga Thai League, Surat Thani City FC

BOLASPORT.COM - Nampaknya perumpaan usia bukanlah sebuah penghalang bagi seseorang untuk tetap bermain sepak bola bukanlah sekadar kata-kata biasa.

Pasalnya pria berusia 55 tahun asal Thailand ini mempunyai rasa kepercayaan diri yang lebih tinggi dari tugu Monas atau bahkan menara Eiffel.

Pria bernama Apichart Taweechalermdit berkeinginan kembali merumput di atas lapangan lagi sebagai pemain profesional.

Tekad bulat membawanya mengikuti seleksi klub kasta ketiga Liga Thailand, Surat Thani City FC.

Baca Juga: Thailand Kirim Skuad Terbaiknya di Piala AFF 2020, Timnas Indonesia?

Hal tersebut disampaikan oleh akun Twitter resmi Liga Thailand, @thaileague, pada Selasa (26/5/2020).

"Apichart Taweechalermdit yang berusia 55 tahun, mantan gelandang timnas Thailand kemarin mengikuti tes fisik dan berharap bisa kembali bermain bersama Surat Thani City di Thai League 3," tulis akun resmi Thai League.

Apichart Taweechalermdit sejatinya pemain yang familiar di sepak bola Thailand.

Ia merupakan salah satu pemain yang cukup menterang di Negeri Gajah Putih.

Semasa masih muda dan tengah di puncak karir, ia pernah membela klub-klub besar Liga Thailand.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : kompas, thaileague.co.th/official/

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X