Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari ini - Awan Hitam Sepak Bola Indonesia, PSSI Dibekukan FIFA

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 30 Mei 2020 | 20:50 WIB
Logo PSSI.
Logo PSSI.

BOLASPORT.COM - Lima tahun yang lalu atau tepatnya 30 Mei 2015, PSSI mengalami hukuman yang tidak mengenakan yaitu dibekukan oleh FIFA.

Kejadian ini tentu akan menjadi salah satu catatan buruk bagi PSSI sebagai induk persepak bolaan Indonesia di mata FIFA.

FIFA memberikan catatan buruk ini merupakan imbas dari permasalahan yang tidak bisa diselesaikan antara konflik PSSI dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) pada 2015 silam.

Baca Juga: Amido Balde, Tak Berkembang di Indonesia Tapi Jadi Raja di Vietnam

Kejadian ini bermula ketika Menteri Pemuda dan Olahraga saat itu, Imam Nahrawi memberikan surat keputusan mengenai pembekuan PSSI pada Jumat (17/4/2015).

Secara garis besar, Kemenpora tidak mengakui keberadaan seluruh kegiatan keolahragaan PSSI.

Baca Juga: Kisah Pemain Persija Evan Dimas Saat Jalani Lebaran Di Eropa

Pada sehari berselang, PSSI malah mengadakan Kongres Luar Biasa untuk mendeklarasikan La Nyalla Mattalitti sebagai ketua periode 2015-2019.

Kemenpora tetap pada pendiriannya tidak mengakui deklarasi yang dilakukan oleh PSSI tersebut.

Baca Juga: Saat Persib Juara, Celana Ferdinand Sinaga Ditarik-tarik Penonton


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Satu Pemain PSBS Biak Masuk Daftar Skuad Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024, Bukti Shin Tae-yong Tak Melulu Panggil Langganan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X