Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respons Cristiano Ronaldo Saat Dibenci Manusia Bumi

By Ade Jayadireja - Selasa, 2 Juni 2020 | 18:35 WIB
Aksi Cristian Romero mengawal ketat Cristiano Ronaldo dalam pertandingan Juventus melawan Genoa.
TWITTER.COM/CLUBSVEZIA
Aksi Cristian Romero mengawal ketat Cristiano Ronaldo dalam pertandingan Juventus melawan Genoa.

BOLASPORT.COM - Setiap pesohor punya cara sendiri untuk menghadapi pembenci atau hater, demikian pula dengan Cristiano Ronaldo.

Manusia planet lain, demikian sebutan orang-orang untuk Cristiano Ronaldo karena prestasinya yang luar biasa.

Lima Ballon d'Or, lima gelar Liga Champions, dan titel juara dari tiga liga top Eropa sudah jadi bukti kehebatan megabintang Juventus itu.

Ditambah lagi, dia punya wajah rupawan yang menjadikannya mesin uang dengan tampil di berbagai produk ternama.

Baca Juga: Jadwal Baru Liga Italia, Ini Tanggal Bigmatch Juventus

Namun, popularitas tinggi juga bikin CR7 mendapat banyak hater.

Lalu bagaimana cara Ronaldo menanggapi gelombang kebencian dari manusia bumi?

"Saya tidak keberatan orang membenci saya karena hal tersebut justru memberi motivasi," ucap Ronaldo dalam sebuah wawancara pada 2019, seperti dikutip BolaSport.com dari Sport.

"Anda harus melihat hal-hal baik dari pembenci. Saya butuh musuh, ini adalah bagian dari bisnis," tutur kapten timnas Portugal itu.

Baca Juga: Jadwal Baru Liga Italia, Lawan Enteng Juventus Sampai Akhir Juni


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X