Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jual 1 Arloji, Cristiano Ronaldo Bisa Beli 13 Bus Bikinan Indonesia

By Ade Jayadireja - Senin, 15 Juni 2020 | 06:30 WIB
Cristiano Ronaldo dalam pertandingan Coppa Italia semifinal pertama antara AC Milan vs Juventus.
DUGOUT.COM
Cristiano Ronaldo dalam pertandingan Coppa Italia semifinal pertama antara AC Milan vs Juventus.

BOLASPORT.COM - Bukan cuma mengoleksi trofi, Cristiano Ronaldo juga doyan mengumpulkan barang-barang mewah dengan harga yang bikin geleng-geleng kepala.

Cristiano Ronaldo bisa membeli apapun dengan kekayaan yang dimilikinya.

Berdasarkan laporan terbaru dari Forbes, megabintang Juventus itu memiliki pendapatan sebelum pajak sebesar 105 juta dolar Amerika Serikat atau setara dengan Rp 1,53 triliun.

Salah satu cara sang superstar dalam 'menghamburkan' uangnya adalah dengan membeli arloji.

Baca Juga: Bhayangkara FC Dukung Penuh Penerapan Regulasi Pemain U-20 di Liga 1

Dari sekian banyak jam tangan di lemari koleksi Ronaldo, paling mahal adalah Planetarium Tourbillon Tri-Axial.

Mau tahu harganya? Jangan kaget, yaitu mencapai 2,8 juta dolar AS (Rp 39,7 miliar).

Jika berandai-andai, kalau Ronaldo menjual arloji mewah tersebut dengan harga serupa, maka bisa dibelikan bus Legacy SR2 Double Decker buatan Indonesia yang satu unitnya dibanderol Rp 3 miliar.

Bukan cuma satu, Ronaldo bahkan bisa beli 13 unit!

Terlepas dari masalah kekayaan, Ronaldo sudah kembali ke lapangan setelah kompetisi vakum akibat virus corona.

Dia ikut terlibat saat Juventus bermain imbang 0-0 dengan AC Milan pada leg kedua semifinal Coppa Italia, Jumat (12/6/2020).


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Oh My Goal
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X