Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persita Tangerang Bantu Anak-anak Kehilangan Pengasuh Orang Tua

By Wila Wildayanti - Rabu, 17 Juni 2020 | 19:15 WIB
Para pemain Persita Tangerang yang turut membantu anak-anak melawan virus corna (Covid-19).
Persita Tangerang
Para pemain Persita Tangerang yang turut membantu anak-anak melawan virus corna (Covid-19).

BOLASPORT.COM - Gandeng SOS Childrens Villages, Persita Tangerang bantu anak-anak yang kehilangan pengasuh orang tua untuk melawan virus corona (Covid-19).

Persita Tangerang sebelumnya telah mengadakan lelang jersey Persita musim 2019 melalui media sosial Instagram.

Hasil dari Lelang jersey yang diadakan oleh Persita Tangerang itu nantinya digunakan untuk donasi bagi orang yang membutuhkan.

Jersey yang dilelang oleh tim berjulukan Pendekar Cisadane itu adalah jersey eksklusif yang ditandatangani oleh hampir semua pemain Persita.

Baca Juga: Prediksi Line-Up Juventus Vs Napoli - Sarri Ganti Dua Pemain

Pemenang lelang jersey ditutup dengan nilai donasi Rp 2,6 juta untuk 1 jersey eksklusif sebagai bagian dari gerakan #BersamaMelawanCorona.

Dari hasil itu Persita turut membantu masyarakat yang membutuhkan atau rentan terkena dampaknya.

Sebagaimana diketahui, semakin banyak keluarga yang kehilangan penghasilan dan berada dalam kondisi krisis akibat pandemi Covid-19.

Apalagi untuk anak-anak yang beresiko atau telah kehilangan pengasuhan orang tua.

Tentu mereka membutuhkan lebih banyak bantuan di saat krisis addanya virus corona.

Persita pun menggalang dana untuk membantu anak-anak melalu SOS Children’s Villages Indonesia.

SOS Children’s Villages sendiri merupakan organisasi sosial yang aktif dalam mendukung hak-hak anak.

Baca Juga: Bermain 17 Menit, Pelatih Barcelona Puji Penampilan Penerus Xavi Hernandez dan Sergio Busquets

Mereka berkomitmen memberikan pengasuhan berkualitas kepada anak-anak yang telah atau berisiko kehilangan pengasuhan orang tua.

Fokus yang diberikan adalah kebutuhan utama anak-anak, dalam bentuk keluarga dan rumah yang penuh kasih sayang.

Direktur Komersial Persita Tangeran, Evelyn Cathy berharap semoga apa yang dilakukan oleh Persita dapat bermanfaat dengan baik untuk anak-anak kedepannya.

Mereka berharap hal positif itu bisa dapat dipertahankan oleh Persita kedepannya nanti untuk membantu orang yang membutuhkan.

Baca Juga: Jadi Kiper Andalan Persija dan Timnas, Ini Sosok Panutan Andritany

“Kami sangat berterima kasih atas seluruh donator yang ikut berpartisipasi di penggalangan dana kali ini bersama partner Persita, SOS Children’s Villages Indonesia,” kata Evelyn Cathy sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman Persita.

“Semoga seluruh donasi yang terkumpul bisa bermanfaat untuk anak-anak dalam pengasuhan SOS Children’s Villages Indonesia saat ini."

"Dan semoga kedepannya masih lebih banyak lagi aktivitas yang bisa digagas bersama antara Persita dan SOS Children’s Villages Indonesia,” ujarnya.

Sementara itu dari National Director SOS Children’s Villages Indonesia, Gregor Hadi Nitihardjo, berterima kasih kepada Persita Tangerang yang ikut membantu anak-anak untuk melawan virus corona.

Baca Juga: KTM Kesampingkan Dani Pedrosa sebagai Pengganti Pol Espargaro

“SOS Children's Villages Indonesia berkomitmen untuk mengambil semua langkah demi melindungi anak-anak dari pandemi Covid-19."

"Selain membantu anak-anak, donasi juga didedikasikan untuk memperkuat penghidupan keluarga yang berisiko ambruk karena dampak dari corona,” ujar Gregor Hadi Nitihardjo.

“SOS Children’s Villages Indonesia mendampingi 2.400 keluarga di 60 area di Indonesia dari Aceh hingga Palu. Bagi keluarga yang sudah berada di bawah tekanan ekonomi, krisis corona semakin memperburuk situasi keluarga mereka,” tuturnya.

“Kami berterima kasih dapat menjalin kerja sama yang berkelanjutan dengan Persita Tangerang yang sangat peduli dengan kesejahteran anak-anak di situasi darurat seperti ini,” ujar Gregor Hadi Nitihardjo.

Baca Juga: Setiap Cetak Gol, Penyerang PSM Makassar Selalu Cium Cincin Nikah saat Selebrasi

Tak hanya itu, Persita juga melakukan penggalangan dana #PersitaLawanCorona yang dilakukan sejak April lalu melalui Kitabisa.com untuk membantu anak-anak di Indonesia.

Dalam penggalangan dana itu donasi tekumpul sebanyak Rp 8.8 juta dari 36 donatur yang ada.

Semua itu juga diberikan untuk membantu anak-anak.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bayern Muenchen sukses menjuarai Bundesliga 2019-2020 berkat satu gol yang dicetak oleh Robert Lewandowski pada menit ke-43. Bayern Muenchen sukses meraih kemenangan penting ketika bertandang ke markas Werder Bremen di Weserstadion, Selasa (16/6/2020) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB. Kemenangan itu membuat Muenchen unggul 10 poin atas Borussia Dortmund yang berada di posisi kedua klasemen Bundesliga 2019-2020. Dortmund, yang masih memiliki tiga pertandingan sisa di Bundesliga, sudah tak memiliki harapan lagi untuk menyusul Muenchen. Skor 1-0 untuk Bayern Muenchen tetap tidak berubah hingga pertandingan selesai. #bayernmuenchen #bundesliga #robertlewandowski #bolasportcom #bolastylo #bolanas #juaradotnet #superballid #sportfeat #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : persitafc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X