Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BREAKING NEWS - Liga Champions Resmi Kembali Bergulir 7 Agustus 2020

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 17 Juni 2020 | 21:33 WIB
Logo induk sepak bola Eropa, UEFA.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Logo induk sepak bola Eropa, UEFA.

BOLASPORT.COM - Jadwal bergulirnya kembali Liga Champions musim 2019-2020 akhirnya terjawab.

Sejak 11 Maret lalu, Liga Champions 2019-2020 terpaksa dihentikan untuk sementara akibat pandemi COVID-19.

Padahal, Liga Champions musim ini baru menggelar pertandingan hingga fase 16 besar dan masih ada empat pertandingan tersisa yang harus diselesaikan di babak tersebut.

Hal itu menyebabkan banyak pertanyaan yang muncul mengenai kelanjutan Liga Champions 2019-2020.

Pada Rabu (17/6/2020), semua teka-teki itu akhirnya terjawab.

Baca Juga: Sudah Sepakat, Ralf Rangnick Siap Tangani AC Milan Musim Depan

Dilansir BolaSport.com dari akun Twitter resmi UEFA, Liga Champions resmi kembali bergulir pada 7 Agustus 2020.

UEFA juga mengumumkan bahwa babak perempat final, semifinal, dan final Liga Champions akan menggunakan sistem satu leg yang berlangsung di Lisbon, Portugal pada 12 hingga 23 Agustus 2020.

Adapun venue yang digunakan untuk menggelar sisa empat pertandingan leg kedua babak 16 besar masih menungu pengumuman lanjutan dari UEFA.

UEFA sedang membuat dua opsi apakah sisa empat pertandingan itu akan diselesaikan di kandang tim tuan rumah atau di Portugal.

Untuk venue yang digunakan untuk menggelar babak perempat final, semifinal, dan final Liga Champions, UEFA menunjuk dua stadion, yaitu Stadion da Luz milik Benfica dan Stadion Jose Alvalade kepunyaan Sporting CP.

Baca Juga: Paul Pogba Bisa Antar Man United Jadi Pesaing Juara Liga Inggris, asal...

Lalu badan sepak bola tertinggi Eropa itu juga menyiapkan Stadion do Dragao yang merupakan kandang FC Porto dan Stadion Afonso Henriques milik Guimaraes sebagai opsi cadangan apabila babak 16 besar digelar di Portugal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : UEFA
REKOMENDASI HARI INI

Striker Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Juara ASEAN Cup 2024 tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X