Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri Ungkap Keinginan Terpendam Latih Timnas Indonesia

By Hugo Hardianto Wijaya - Jumat, 19 Juni 2020 | 16:20 WIB
Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri.
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri.

BOLASPORT.COM - Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri, mengungkapkan keinginannya yang belum terwujud untuk menjadi pelatih timnas Indonesia.

Indra Sjafri menjadi salah satu pelatih yang pernah mengubah wajah sepak bola Indonesia.

Sejak diminta menjadi pelatih timnas U-16 Indonesia pada 2011, Indra Sjafri sukses mempersembahkan dua gelar Piala AFF kelompok usia, yakni Piala AFF U-19 2013 dan Piala AFF U-22 2019.

Meski gagal memenuhi target emas di SEA Games 2019, Indra Sjafri berhasil mempersembahkan medali perak untuk Indonesia dari cabang sepak bola.

Baca Juga: Satu Pemain Bakal Hengkang, Chelsea Siap Berikan Nomor Favorit Timo Werner

Namanya mencuat setelah berhasil menemukan banyak talenta-talenta sepak bola nasional dengan cara blusukan ke daerah-daerah terpencil di Indonesia.

Sebut saja Evan Dimas Darmono hingga Egy Maulana Vikri menjadi contoh mutiara sepak bola Tanah Air yang berhasil ditemukan oleh Indra Sjafri.

Pasca kedatangan Shin Tae-yong yang menggantikan Simon McMenemy, Indra Sjafri tidak lagi menangani timnas Indonesia.

Mantan pelatih Bali United itu diangkat menjadi Direktur Teknik PSSI.

Baca Juga: Sergio Farias Siap Kembali ke Indonesia Untuk Melatih Persija Jakarta


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : YouTube
REKOMENDASI HARI INI

Ketum PSSI Erick Thohir Akui Langsung Dihubungi Thom Haye Usai Sampaikan Mundur Pasca Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136