Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Panas, Pelatih Barcelona dan Athletic Bilbao Ribut

By Ade Jayadireja - Rabu, 24 Juni 2020 | 18:30 WIB
Pelatih Barcelona, Quique Setien, dalam laga kontra Athletic Bilbao pada Selasa (23/6/2020).
TWITTER.COM/LALIGA
Pelatih Barcelona, Quique Setien, dalam laga kontra Athletic Bilbao pada Selasa (23/6/2020).

BOLASPORT.COM - Pertemuan Barcelona dan Athletic Bilbao pada pekan ke-31 Liga Spanyol 2019-2020 dibumbui oleh perseteruan dua pelatih, Quique Setien dan Gaizka Garitano.

Duel di Camp Nou berakhir dengan kemenangan 1-0 Barcelona atas Athletic Bilbao, Selasa (23/6/2020) atau Rabu dini hari WIB.

Satu-satunya gol datang dari Ivan Rakitic pada menit ke-71.

Hal menarik bukan cuma hasil akhir, tetapi juga kejadian di pinggir lapangan yang melibatkan Quique Setien dan Gaizka Garitano.

Baca Juga: Real Madrid Vs Mallorca - Misi Zinedine Zidane Awasi Lionel Messi Jepang

Dilansir BolaSport.com dari Marca, dalam beberapa kesempatan, kedua pelatih terlihat bersitegang.

Salah satu perseteruan terjadi pada babak pertama ketika Garitano meminta supaya wasit memberikan kartu kuning kepada seorang pemain Barca yang melakukan pelanggaran keras.

Tak terima dengan sikap tersebut, Setien lantas mengajak nakhoda lawan berdebat.

Adu argumen kembali terjadi pada babak kedua setelah Barcelona membuka keunggulan.

Baca Juga: Tak Lama Setelah Bertemu Marko Simic, Novak Djokovic Akui Positif Covid-19

Kendati demikian, situasi panas cuma terjadi saat pertandingan. Setien dan Garitano tetap bersalaman seusai laga.

Kemenangan mengantarkan Barcelona ke puncak klasemen dengan koleksi 68 poin.

Mereka unggul tiga angka atas Real Madrid yang baru akan memainkan laga pekan ke-31 pada Rabu (24/6/2020).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Dio Zulfikri Jadi MVP Saat Tim Farhan Halim Raih Ranking Ke-4

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X