Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dirumorkan Pindah, Kai Havertz Diharapkan Tetap Perkuat Bayer Leverkusen di Sisa Musim

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 27 Juni 2020 | 02:00 WIB
Gelandang serang Bayer Leverkusen, Kai Havertz, dikabarkan bersedia bertahan di klub sembari menanti tawaran dari raksasa Liga Spanyol, Real Madrid.
TWITTER.COM/SIPHILLIPSSPORT
Gelandang serang Bayer Leverkusen, Kai Havertz, dikabarkan bersedia bertahan di klub sembari menanti tawaran dari raksasa Liga Spanyol, Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bayer Leverkusen, Peter Bosz, berharap Kai Havertz bisa tampil bersama tim di final DFB Pokal dan Liga Europa.

Sepanjang musim 2019-2020, Kai Havertz terus dikabarkan bakal meninggalkan Bayer Leverkusen pada akhir musim ini.

Chelsea disebut-sebut sebagai pelabuhan berikutnya bagi Havertz walaupun pada akhir-akhir ini, Bayern Muenchen juga terus mendekatinya.

Sebelumnya, Chelsea baru saja mendapatkan striker RB Leipzig, Timo Werner, dengan mahar senilai 53 juta euro (sekitar Rp 843 miliar).

Werner akan bergabung dengan rekan-rekannya di Chelsea pada bulan Juli mendatang, sehingga ia tidak akan tampil bersama RB Leipzig di Liga Champions yang kembali bergulir pada Agustus.

Baca Juga: LIVERPOOL JUARA - Juergen Klopp Beberkan Alasan Tolak Kontrak Seumur Hidup

Kondisi itu ditakutkan juga berlaku jika Havertz memutuskan pergi pada akhir musim Bundesliga 2019-2020.

Ia pun bakal melewatkan pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Europa melawan Rangers, di mana pada leg pertama Die Werkself menang dengan skor 3-1.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

2️⃣9️⃣

A post shared by Kai Havertz ????⚽️✌???? (@kaihavertz29) on

Menanggapi rumor tersebut, Peter Bosz mengaku tak terlalu khawatir karena menurutnya, Havertz tak memiliki niatan untuk meninggalkan BayArena.

Ia pun yakin gelandang berusia 21 tahun itu akan siap tampil bersama Leverkusen di partai final DFB Pokal melawan Muenchen pada awal Juli dan leg kedua babak 16 besar Liga Europa menghadapi Rangers, Agustus mendatang.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportskeeda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X